Atlet Peraih Medali Emas SEA Games Dapat Rp 525 Juta, Berikut Rinciannya

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo dan atlet peraih medali saat penyerahan bonus di Istana Merdeka Jakarta

BALIKPPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah memberikan bonus bagi atlet dan pelatih peraih medali pada perhelatan SEA Games ke-32 Kamboja.

Bonus diserahkan Presiden Joko Widodo secara simbolis di halaman depan Istana Merdeka, Jakarta, Senin (05/06/2023). Total bonus yang disiapkan Rp289 miliar

Berikut rincian bonus tersebut:

ATLET

Medali emas

Perorangan Rp525.000.000

Ganda/Pasangan Rp420.000.0000

Beregu Rp367.500.000

Medali Perak

Perorangan Rp315.000.000

Ganda/Pasangan Rp252.000.000

Beregu Rp220.500.000

Medali Perunggu

Perorangan 157.500.000

Ganda/Pasangan Rp126.000.000

Beregu Rp105.525.000

PELATIH

Perorangan/ganda

Emas: Rp210.000.000

Perak: Rp126.000.000

Perunggu: Rp63.000.000

Beregu

Emas: Rp315.000.000

Perak: Rp189.000.000

Perunggu: Rp94.500.00

Medali kedua dan selanjutnya

Emas: Rp105.000.000

Perak: Rp63.000.0000

Perunggu: Rp31.500.000

Tinggalkan Komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.