abraham johan

Timeline abraham johan

7 bulan lalu

Borneo FC Diuntungkan dengan Ditundanya Liga 1

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Pelatih Borneo FC Pieter Huistra menyebutkan, ditundanya kompetisi liga 1 atau pekan ke-31 hingga Piala Asia U-23 berakhir menguntungkan klub. Pasalanya, dengan jeda kompetisi tersebut, memberikan waktu bagi pemain yang mengalami cidera untuk memulihkan kondisinya, sehingga bisa bermain kembali saat liga 1 kembali bergulir. Dia mengatakan, saat ini ada dua pemain Borneo […]

7 bulan lalu

ASN Balikpapan Terima Parsel Wajib Laporkan ke Inspektorat

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Balikpapan Muhaimin mengingatkan, pejabat maupun aparatur sipil negara (ASN) yang menerima parsel wajib melaporkan ke Inspektorat. Muhaimin mengatakan, hal tersebut sesuai dengan edaran KPK yang ditindaklanjuti Wali Kota dengan perintah yang sama larangan menerima parsel bagi pejabat maupun ASN. Karena dalam surat edaran KPK tersebut, pejabat maupun ASN […]

7 bulan lalu

PSSI akan Datangkan Wasit Asal Inggris Pimpin Liga 1

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Percepatan transformasi wasit menjadi poin yang utama dibahas dalam Rapat Exco PSSI pada Rabu (3/4/2024) kemarin Terobosan bakal dilakukan untuk membuat kompetisi di Indonesia semakin baik. Setelah banyaknya keluhan dari klub. Nantinya akan ada digitalisasi perwasitan. Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan, seluruh wasit masuk ke dalam suatu sistem dari Inggris. Dimana […]

7 bulan lalu

Barito Putra Selalu Prioritaskan Kepentingan Timnas Indonesia

BANJARBARU , Inibalikpapan.com – Managemen PS Barito Putra menyatakan, mendukung Timnas U-23 yang akan berlaga di Piala Asia di Qatar pada 15 April hingga 3 Mei 2024. Dilnsir dari laman Liga Indonesia Baru, CEO PS Barito Putera Hasnuryadi Sulaiman mengatakan, keputusan apapun untuk kepentingan negara selalu menjadi prioritas utama timnya. “Barito Putera selalu mendahulukan kepentingan […]

7 bulan lalu

Jika Masyarakat Khawatir, Polisi Siap Beri Pengawalan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kepolisian bersama dengan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahaan Rakyat (PUPR) menerbitkan Surat Keputusan Bersama (SKB). Kapolda Kaltim Irjen Nanang Avianto mengatakan, SKB tersebut tentang Pengaturan Lalu Lintas Jalan serta Penyeberangan Selama Masa Arus Mudik  dan Arus Balik Angkutan Lebaran. Kapolda mengharapkan kebijakan ini mampu mendukung keamanan, keselamatan, ketertiban, […]

Posko Gabungan
7 bulan lalu

Arus Keberangkatan di Bandara Sepinggan Tembus 12 Ribu

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com – Arus keberangkatan di Bandara Internasional Sepinggan Balikpapan terlihat sudah mulai melonjak, jelang lebaran Hal itu disampaikan General Manager Bandara Internasional Sepinggan Balikpapan Ahmad Syaugi Shahab saat pembukaan Posko Mudik, Rabu (03/04/2024). “Kalau lihat sekarang sudah hampir 12 rbu berangkatnya saja,” ujarnya kepada awak media. Dia mengatakan, dari perhitungan untuk arus keberangkatan diperkirakan […]

Shin Tae-yong
7 bulan lalu

Justin Hubner dan Nathan Tjoe Terancam Absen

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas U-23 Indonesia kemungkinan tidak akan diperkuat Justin Hubner maupun Nathan Tjoe di Piala Asia Qatar. Pasalnya, pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae-yong tidak bisa memastikan kedua pemain tersebut kapan akan bergabung dalam pemusatan latihan. “Untuk Justin Hubner dan Nathan Tjoe-A-On sampai saat ini belum ada kepastian, jadi harus lihat situasi terlebih […]

Apel Gelar Pasukan
7 bulan lalu

Operasi Ketupat, 155.165 Personil Diterjunkan dan 5.784 Posko

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – TNI dan Polri menerjunkan  155.165 personel dalam Operasi Ketupat yang digelar selama 13 hari, mulai 4-16 April 2024. Hal itu disampaikan Kapolda Kaltim Irjen Pol Nanang Avianto membacakan sambupatan Kapolri dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat yang digelar di Mapolda, Rabu (03/04/2024). Dia mengatakan, sebelum digelar Operasi Ketupat sebelum kepolisian menggelar Kegiatan Kepolisian Rutin […]

Pemkot Balikpapan
7 bulan lalu

Putusan MK Telah Turun, Tinggal Pemberitahuan dan Esekusi Lahan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pembangunan Rumah Sakit Sayang Ibu di Balikpapan Barat yang sebelumnya terganjal akibat sengketa lahan akan segera terealisasi. Asisten I Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan Zulkifli mengatakan, putusan Mahkamah Konstitusi (MK) telah turun di Pengadilan Negeri (PN) Balikpapan. “Yang saya dapat informasi terakhir bahwa putusan MK tentang sengketa ini sudah turun di Pengadilan Negeri […]

7 bulan lalu

Buru Bandar Sabu, Polda Kaltim Koordinasi dengan Mabes Polri

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca pengungkapkan, narkoba jenis sabu seberat 31,9 kilogram, Polda Kaltim mengejar bandar atau pemasok jaringan internasional asal Malaysia. “Kami melakukan introgasi dan pengembangan, kami mencoba menganalisa kembali, apakah masih ada jaringan-jaringan lain,” ujar Direktur Reserse Narkoba Polda Kaltim Kombes Pol Arif Bastari saat konfrensi pers, Senin (01/04/2024). Pihaknya pun bekerja sama dengan […]