andi

Timeline andi

3 tahun lalu

Pemberian Vaksin Moderna ke Nakes Diperkirakan Tuntas Dua Minggu

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Hingga saat ini pelaksanaan vaksinasi yang menggunakan vaksin moderna bagi tenaga kesehatan (nakes) di Kota Balikpapan masih dilaksanakan. Hanya saja penerima sasaran berbeda dibanding dengan vaksin jenis sinovac yang bisa diberikan dalam jumlah yang banyak. “Vaksin moderna ini untuk sementara diberikan kepada nakes, karena ada petimbangan timbulnya kipi setelah proses vaksinasi, maka vaksinasi […]

3 tahun lalu

Ketua DPRD Balikpapan Ajak Warga Ikuti Vaksinasi, Jangan Ragu Demi Kesehatan

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Adanya instruksi dari Presiden Joko Widodo agar biaya tes swab PCR diturunkan menjadi Rp450-550 ribu sekali tes, langsung disikapi Pemerintah Kota Balikpapan melalui Dinas Kesehatan Kota. Kepala DKK Balikpapan Andi Sri Juliarty mengatakan, kalau surat resminya sudah disiapkan,hanya saja saat ini Selasa (17/8/2021) posisinya libur, sehingga pemberian surat resmi ke fasilitas kesehatan maupun […]

3 tahun lalu

BPJS Ketenagakerjaan Salurkan BSU Kepada 14.500 Pekerja Terdampak Pandemi di Balikpapan

BALIKPAPAN,Inibalikpapam.com – Guna membantu meringankan beban para peserta yang terdampak dari adanya pandemi Covid-19 dan PPKM level 4, BPJS Ketenagakerjaan melakukan pra penyerahan simbolis bantuan subsidi upah (BSU) bagi pekerja buruh, salah satunya dilaksanakan di Kota Balikpapan, Jumat (13/8/2021) di Jatra Hotel. Dalam kegiatan itu, BPJamsostek Kalimantan mengundang 10 penerima BSU dari Kementerian Tenaga Kerja […]

3 tahun lalu

Terjadi Kerumunan Saat Vaksinasi di Dome, Ini kata Satgas

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Terkait adanya penumpukan warga pada saat proses vaksinasi pada Senin (9/8/2021) di Balikpapan Sport and Covention Center (BSCC) Dome, langsung ditindaklanjuti oleh Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan. Kepala Bidang Keamanan dan Penegakan Hukum Satgas Covid-19 Kota Balikpapan, Zulkifli mengatakan adanya penumpukan tersebut disebabkan banyak warga yang tidak melihat kedatangannya sesuai dengan nomor urut, […]

3 tahun lalu

Persediaan Obat-obatan Hanya Bertahan Dua Minggu, Pengadaan Melalui APBN dan APBD

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Bagi warga yang menjalankan isolasi mandiri maupun yang dirawat di rumah sakit akibat terpapar Covid-19 untuk ketersedian obat-obatan dipastikan akan tetap tercukupi. Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan, Andi Sri Juliarty mengatakan, untuk pemenuhan kebutuhan obat-obatan bagi pasien Covid-19 di Balikpapan ada dua sumber pertama dari APBN dan APBD. “Obat-obat yang bersumber dari […]

3 tahun lalu

Butuh Rp 150 Miliar, RSUD di Balikpapan Barat Dibangun Tahun Depan

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Guna memberikan pelayanan kesehatan yang maksimal bagi warga Balikpapan, Pemkot berencana akan  membangun Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di Kecamatan Balikpapan Barat pada  2022 mendatang. Kepala Dinas Kesehatan Kota Balikpapan, Andi Sri Juliarty memgatakan, rencana pembangunan RSUD ini lokasinya di Rumah Sakit Sayang Ibu yang ditingkatkan statusnya, dengan total anggaran yang dibutuhkan Rp […]

3 tahun lalu

Warga Diminta Bersabar, Pemkot Desakan Ketersediaan Vaksin

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan meminta agar warga yang belum mendapatkan vaksin Covid-19 untuk bersabar, karena baik Pemkot Balikpapan dan Pemprov Kaltim terus berupaya agar jumlah vaksin yang dikirim ke Kaltim diperbanyak. “Kami sudah sampaikan baik oleh pak Gubernur Kaltim melalui telekomfren beberapa waktu lalu dengan Pak Presiden Jokowi, agar vaksin diperbanyak masuk ke Kaltim, […]

3 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Anggarkan Rp 15 Miliar Untuk Warga Terdampak PPKM Darurat

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com- Pemerintah kota Balikpapan saat ini siapkan program bantuan sosial bagi warga kota yang terdampak PPKM Darurat. Terdata sebanyak 18.146 sasaran yang saat ini tengah diverifikasi untuk menerima bantuan dengan total anggaran yang disiapkan sebesar Rp. 15 MIliar. Agus Budi- Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) kota Balikpapan mengatakan bantuan akan menyentuh seluruh lini […]

3 tahun lalu

Serbuan Vaksinasi Pangkalan TNI AL Balikpapan di Pelabuhan Semayang

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com –  Dalam rangka percepatan penanggulangan penyebaran virus Covid-19, Pangkalan TNI AL Balikpapan bekerja sama dengan Pelindo IV, KSOP Kelas 1 Balikpapan dan Kantor kesehatan Pelabuhan melaksanakan serbuan vaksin bagi seluruh masyarakat Kota Balikpapan. Kegiatan ini  dilaksanakan dalam rangka menyikapi program pemerintah sebagai salah satu langkah efektif untuk menekan korban terjangkit dan mencegah penyebaran di […]

3 tahun lalu

Bertambah 181 Kasus Covid-19 di Balikpapan, Tiga Klaster Ini Penyumbangnya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Angka penambahan kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kota Balikpapan kian tak terbendung, Minggu (27/2021) terdapat penambahan 181 kasus positif baru, sehingga secara kumulatif dari awal pandemi jumlah warga yang terpapar sebanyak 18.397 kasus. Juru Bicara Satgas Covid-19 Kota Balikpapan, Andi Sri Juliarty membenarkan dari 181 kasus, sebanyak 103 riwayat bergejala, 53 kasus […]