Polresta Balikpapan akan Gelar Operasi Patuh Mahakam Selama Dua Pekan
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Polresta Balikpapan akan menggelar Operasi Patuh Mahakam Mulai 15-28 Juli 2024 dalam rangka keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamtibcarlantas). Dirlantas Polda Kaltim Kombes Pol Rifki mengatakan, Operasi Patuh Mahakam yang digelar akan lebih mengedepankan edukatif, persuasif, humanis dengan penegakan hukum secara elektronik. “Sasarannya meliputi potensi gangguan kemacetan , pelangaran lalu lintas di […]