Wabah Kolera Diduga Penyebab Kematian Masal Warga Sudan
EL GEZIRA, inibalikpapan.com – Puluhan penduduk yang melarikan diri dari kota al-Hilaliya yang terkepung di negara bagian El Gezira, Sudan, dinyatakan positif kolera. Salah satu sumber medis setempat katakan hal ini kepada Reuters. Pernyataan ini terkait kemungkinan penjelasan atas kematian ratusan orang warga di kawasan tersebut. Aktivis lokal mengatakan bahwa lebih dari 300 orang telah […]