rahma danty

Timeline rahma danty

4 tahun lalu

Warga Sungai Jaranih Semangat Memasak Untuk Satgas TMMD

Kemanunggalan TNI Rakyat di lokasi TMMD begitu indah dan penuh dengan suasana kekeluargaan yang sangat kental. Hal ini dapat terlihat saat ibu-ibu dilokasi TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-107 tahun 2020 Kodim 1002/Barabai sedang memasak untuk anggota Satgas,Jum’at (20/3/2020). Dengan penuh kecerian diiringi canda tawa ibu-ibu sambil membuat bumbu memasakan untuk sayur dan lauk makan […]

4 tahun lalu

Kesehatan TMMD Sosialisasikan Cuci Tangan Cegah Corona

Anggota Kesehatan Satgas TMMD ke-107 tahun 2020 Kodim 1002Barabai Pelda H.Tawa Hadiman mensosialikan cara cuci tangan di lokasi TMMD guna pencegahan corona,Jum’at (20/3/2020). Sosialisasi cuci tangan yang benar dilakukan oleh Pelda H.Tawa Hadiman (Kaposkes 06.09.10/Barabai) usai warga masyarakat melaksanakan gotong royong bersama TNI di sasaran perbaikan mutu dan pengerasan jalan di desa Sungai Jaranih dan […]

4 tahun lalu

Komsos, Prajurit Tetap Ingat Sapta Marga

Hujan yang mengguyur dilokasi TMMD ke-107 tahun 2020 Kodim 1002/Barabai di Desa Sungai Jaranih kecamatan Labuan Amas Selatan dan di desa Haruyan Seberang Kecamatan Haruyan Kabupaten Hulu Sungai Tengah dari malam hingga siang hari, tidak banyak yang dapat dilakukan oleh anggota Satgas TMMD. Tapi bukan berarti Satgas TMMD ke-107 tahun 2020 Kodim 1002/Barabai vakum. Hal […]

4 tahun lalu

TNI Bersama Masyarakat Bahu Membahu Bangun Negeri

Satgas TNI Manunggal Membangun Desa 107 Bersama warga melaksanakan semenisasi jalan poros Kampung Tanjung Jan Kecamatan Jempang Kabupaten Kutai Barat. (21/3/2020). Terlihat masyarakat dan Anggota satgas TMMD rela kerja dibawah terik panasnya matahari di hari yang ke 6 ini pada sasaran etape kedua untuk panjang 40 Meter Lebar 4 Meter dan ketebalan 20 Centi Meter. […]

4 tahun lalu

Potret Kedekatan Prajurit Kodam VI/Mlw Dengan Masyarakat

Satgas TMMD 107 Kodim 0912/Kutai Barat mengisi waktu jeda istirahat siang di lokasi sasaran fisik program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD), warga memanfaatkan segala kesempatan untuk menjalin kedekatan dengan anggota Satgas dengan saling bertukar pengalaman dan berbagi informasi, Sabtu, (21/3/2020). Memasuki hari yang ke-6 pelaksanaan TMMD di Kampung Tanjung Jan Kecamatan Jempang Kabupaten Kutai Barat […]

4 tahun lalu

Prajurit TMMD Rehab Gereja Kampung Tanjung Jan

Sasaran kegiatan fisik program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-107 Kampung Tanjung Jan Kecamatan Jempang Kabupaten Kutai Barat Kalimantan Timur oleh Kodim 0912/Kutai Barat masih berjalan seperti biasanya di hari ke – 6 ini. (21/3/2020). Wadan Satgas TMMD 107 Kodim 0912/Kutai Barat Kapten Arh Wendra mengatakan, para prajurit yang tergabung dalam Satgas TMMD ke-107 untuk […]

4 tahun lalu

Bersama Warga, Kodim 0912/Kubar Buka Jalan Alternatif

Satuan tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-107 Kodim 0912/Kutai Barat, bersama masyarakat Kampung Tanjung Jan Kecamatan Jempang Kabupaten Kutai Barat, menyelesaikan sasaran di titik spot 8 sebelum pengerjaan jalan semenisasi. Mereka terlebih dahulu membuka jalan alternatif sepanjang 60 Meter, agar transportasi masyarakat tidak terganggu, pada saat pengerjaan badan jalan semenisasi di titik spot […]

4 tahun lalu

Rayakan HUT Ke – 74 Persit KCK PD VI Mulawarman Donor Darah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Memeriahkan HUT ke-74 Persit KCK tahun ini, puluhan anggota Persatuan Istri Prajurit (Persit) Kartika Chandra Kirana (KCK) PD VI Mulawarman menggikuti donor darah. Kegiatan diawali dengan ceramah kesehatan pengenalan dan pencegahan virus corona di Aula Kesdam VI/Mlw Senin pagi (9/3/2020) Puluhan anggota Persit KCK yang hadir tampak serius menyimak ceramah kesehatan yang […]

4 tahun lalu

Personel Yonif 623/Bwu Diterjunkan ke Daerah Operasi Pamtas Indonesia-Malaysia

Sebanyak 450 personel Batalyon Infanteri 623 /Bwu yang bermarkas di Banjarbaru Kalimantan Selatan dalam waktu dekat akan di berangkatkan ke daerah tugas operasi pengamanan perbatasan (pamtas) Indonesia -Malaysia. Berbagai Kesiapan pasukan dalam melaksanakan tugas operasi telah dilaksanakan termasuk pengecekan personel dan materiil seperti alut sista yang akan dibawa ke daerah penugasan oleh Pangdam VI/Mlw Mayjen […]

4 tahun lalu

Beruang Madu Open 2020, Ajang Kompetisi Perenang Kalimantan dan Sulawesi

Sebanyak 400 pelajar dari 35 klub renang se-Kalimantan dan Sulawesi mengikuti kejuaraan renang Balikpapan Open yang digelar Beruang Madu Swimming Club Balikpapan (BMSC) di Kolam Renang Mulawarman yang berlangsung mulai 29 Februari 2020 sampai dengan 1 Maret 2020, Balikpapan, (04/03). Para perenang pelajar tersebut berlomba dalam empat gaya renang yaitu, gaya bebas, gaya kupu-kupu, gaya […]