rama dani

Timeline rama dani

2 tahun lalu

Kenalkan Kota Balikpapan Melalui Art and Culineri Festival

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Untuk menarik para generasi muda di Kota Balikpapan untuk lebih berkreatifitas dan mengenalkan kuliner-kulinernya,  Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (DPOP) Kota Balikpapan membuka kegiatan Art and Culineri Festival yang dilaksanakan di Gedung Klandasan, Sabtu (21/5/2022). Wali Kota Balikpapan yang diwakili Asisten II Perekonomian dan Pembangunan Agus Budi Prasetyo memberikan apresiasi, atas dilaksanakannya […]

2 tahun lalu

Willem Wandik: Usia Bertambah GAMKI Ingin Tetap Jaga Jiwa Muda

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) menggelar perayaan Dies Natalis ke-60, pada Sabtu (21/5/2022) bertempat di Swiss Belhotel di Balikpapan Kalimantan Timur. Dies Natalis ke-60 GAMKI sebagai bentuk dukungan terhadap perpindahan IKN Nusantara, hadir dalam kegiatan tersebut Gubernur Kaltim Isran Noor, Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud.  Ketua umum DPP GAMKI yang juga Anggota DPR RI Willem […]

2 tahun lalu

Proyek Jumelai PT Pertamina Hulu Mahakam Mulai On Stream Dukung Peningkatan Produksi Gas

JAKARTA,Inibalikpapan.com – PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) didukung Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas), PT Pertamina Hulu Energi (PHE) dan PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) selaku induk usaha meresmikan on stream proyek pengembangan Lapangan Jumelai yang menjadi bagian dari Proyek Jumelai, North Sisi, North Nubi (JSN) di Lapangan […]

2 tahun lalu

Alokasikan Rp 5 Miliar, Terdampak Pembangunan Rumah Sakit di Balikpapan Barat

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com -Pemerintah Kota Balikpapan melalui Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan memastikan tidak mengalokasikan anggaran  ganti rugi kepada pemilik lahan yang dipergunakan untuk pembangunan Rumah Sakit Tipe C di Kecamatan Balikpapan Barat (Balbar). Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan, Andi Sri Juliarti yang akrab disapa Dio mengatakan, pihaknya hanya akan memberikan santunan kepada 17 kepala keluarga […]

2 tahun lalu

Tambah 92 Sumur,  PT PHM Penuhi Kebutuhan 9 Persen Gas dan 4 Persen Minyak Secara Nasional

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Sebelum mengunjungi Pendopo Tani Baanjung yang merupakan binaan dari PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) Deputi Operasi SKK Migas Julius Wiranto juga melakukan peresmian pengembangan sumur lapangan Tanjung Jumlai, pada Jumat (30/5/2022). “Tadi kami meresmikan yang di Tanjung Jumlai yang sudah mulai produksi dimana setelah melalui tantangan covid dan lainnya akhirnya kita bisa menyelesaikan […]

2 tahun lalu

Komisi IV Balikpapan Soroti Persiapan PPDB 

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Komisi IV DPRD Balikpapan berharap agar pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Kota Balikpapan pada tahun 2022 ini bisa berjalan lancar tanpa ada ganggungan pada sistem.  Ketua Komisi IV DPRD Balikpapan, Doris Eko Riyan mengatakan, informasi yang diterima dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Balikpapan untuk persiapan PPDB tahun ini sudah on […]

2 tahun lalu

Deputi Operasi SKK Migas Kunjungi Program Pengembangan Masyarakat Petani Maju 4.0 Binaan PT PHM

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) terus berupaya mengembangkan Program Petani Maju 4.0. Hal ini mendapat respon positif dari Deputi Operasi SKK Migas Julius Wiranto saat melakukan kunjungan ke Pendopo Tani Baanjung yang berlokasi di Kelurahan Habdil Baru Darat, Samboja pada Jumat (20/5/2022). Selain Deputi Operasi SKK Migas, hadir juga dalam kegiatan tersebut, Senior […]

2 tahun lalu

Momen Harkitnas, Wali Kota Balikpapan Ajak Mewujudkan Pemindahan IKN

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Dalam memaknai Peringatan Hari Kebangkitan Nasional yang jatuh setiap 20 Mei, Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melaksanakan kegiatan upacara bendera yang dilaksanakan di halaman Kantor Wali Kota Balikpapan, Jumat (20/5/2022). Dalam kesempatan tersebut, Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud memaknai Hari Kebangkitan Nasional sebagai nilai filosofi dalam persatuan dan kesatuan yang harus menjadi satu barometer […]

2 tahun lalu

KPI Unit Balikpapan Paparkan Bisnis Kilang Pada Perwira Siswa Seskoal

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Operasional kilang balikpapan yang dikelola PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan memerlukan dukungan dari semua pemangku kepentingan.  Salah satunya adalah TNI Angkatan Laut. Untuk itu, PT KPI Unit Balikpapan menjelaskan proses bisnis kilang kepada Perwira Siswa Dikreg Seskoal Angkatan ke-60, Rabu (18/05/2022). “Tujuan kami datang ke Pertamina Balikpapan adalah untuk mendapatkan penjelasan […]

2 tahun lalu

52 Kafilah Wakili Balikpapan ke MTQ Tingkat  Provinsi

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud secara resmi melepas rombongan Kafilah yang  akan mengikuti Lomba Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ)  ke-43 tingkat Provinsi Kaltim yang akan dilaksanakan di Samarinda, mulai 21-29 Mei 2022. Dalam kegiatan pelepasan tersebut, Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud didampingi Kepala Kemenag Kota Balikpapan Johan Marpaung, Kabag Kesra yang juga Ketua Rombongan […]