Dukung Kemandirian Energi, PLN Gagas Program Konversi LPG ke Kompor Induksi di Pulau Maratua
BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Sebagai bentuk partisipasi dalam mendukung program pemerintah menuju kedaulatan energi di Indonesia, PLN UIW Kaltimra menggagas program konversi Kompor LPG ke Kompor Induksi di Pulau Maratua. Hal ini diwujudkan dalam program Nyaman Kompor Induksi melalui penyerahan 600 unit kompor induksi untuk warga Pulau Maratua, Selasa (12/04/2022). Sebanyak 600 unit kompor induksi yang diserahkan […]