Malam Tahun Baru, Gencarkan Razia Jam Operasional
BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Pada malam pergantian tahun, pihak Kecamatan Balikpapan Kota bersama dengan Satpol PP melakukan razia ke tempat nongkrong seperti kafe dan restoran, hal ini sesuai dengan surat edaran Walikota terkait jam operasional pada saat malam pergantian tahun. Camat Balikpapan Kota, Rosin Suparlan mengatakan, razia ini dilakukan dalam rangka menegakkan surat edaran walikota terkait malam […]