Iftar On The Site 2025, Ribuan Pekerja PT KPB Dapat Berkah Ramadan
Balikpapan, inibalikpapan.com – Ramadan selalu menjadi momen spesial, terutama bagi para pekerja proyek RDMP Balikpapan & Lawe-Lawe. Sebagai bentuk apresiasi, PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) kembali menggelar program Iftar On The Site 2025. Sebanyak 1.500 paket berbuka puasa dibagikan langsung kepada para pekerja dalam sesi perdana pada Jumat (7/3). Memasuki tahun ketiga, kegiatan ini menjadi […]