ilustrasi covid-19
11 bulan lalu

Kasus COVID-19 Meningkat Tajam, Masyarakat Diimbau Tak Panik

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Sempat mereda, kasus penularan COVID-19 kembali melonjak tajam dalam beberapa waktu terakhir. Di DKI Jakarta terjadi lonjakan bahkan sudah dalam dua bulan terakhir. “Iya benar (ada kenaikan) kasus positif Covid-19,” ujar Kepala Seksi Surveilans, Epidemiologi, dan Imunisasi Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Ngabila Salama, dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan. Dia mengatakan, dari tren kenaikan […]

Covid-19 / Ilustrasi
1 tahun lalu

Berikut Keppres Penetapan Berakhirnya Status Pandemi COVID-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden RI Joko Widodo menerbitkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 17 Tahun 2023 tentang Penetapan Berakhirnya Status Pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Indonesia. “Menetapkan status pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) telah berakhir dan mengubah status faktual Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) menjadi penyakit endemi di Indonesia,” bunyi Keppres yang dapat diakses pada laman JDIH Sekretariat […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Umumkan Pencabutan Status Pandemi COVID-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah resmi mencabut status pandemic COVID-19. Pengumuman itu disampaikan langsung Presiden Joko Widodo. Presiden Jokowi mengatakan, dengan pencabutan status pandemi COVID-19 maka Indonesia akan memasuki masa endemi.   “Setelah tiga tahun lebih kita berjuang bersama menghadapi pandemi COVID-19, sejak hari ini Rabu 21 Juni 2023, pemerintah memutuskan untuk mencabut status pandemi dan […]

1 tahun lalu

Transisi Menuju Endemi, Menkes Budi : Masyarakat Harus Belajar Hidup dengan COVID-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah akan segera mengumumkan transisi dari pandemi Covid-19 menuju ke endemi pada akhir Juni 2023. Menteri Kesehatan (Menkes), Budi Gunadi Sadikin mengingatkan, bahwa COVID-19 tidak akan hilang. Masyarakat harus belajar hidup dengan virus tersebut “Sama juga kita belajar hidup dengan penyakit-penyakit menular lain seperti malaria, demam berdarah, tuberkulosis, kan masih ada,” ujar […]

1 tahun lalu

Lahirkan Karya Modifikasi Berkualitas, Berikut Deretan Nama Para Pemenang CustoMAXI & Yard Built 2023

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Setelah berlangsung selama hampir 4 bulan, rangkaian kompetisi modifikasi terbesar dan termeriah dari Yamaha bertajuk CustoMAXi & Yard Built 2023 telah resmi berakhir. Sebanyak 700 lebih modifikator Maxi Yamaha dan XSR 155 dari berbagai daerah di Indonesia telah ambil bagian dalam meramaikan jalannya acara, baik itu di kategori Masterclass, Daily Use maupun […]

Covid-19 / Ilustrasi
1 tahun lalu

Satu Pasien COVID-19 di Balikpapan Meninggal Dunia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hari ini dilaporkan satu pasien COVID-19 di Balikpapan meninggal dunia. Sehingga total kasus kematian di Kaltim seluruhnya sebanyak 5.821 kasus. Sementara kasus baru COVID-19 hari ini dilaporkan sebanyak 9 orang. Sehingga total 205 kasus COVID-19 di Kaltim.  Pasien sembuh sebanyak 11 orang. Berikut data COVID-19 hari ini Update Kasus dan Cakupan Vaksinasi […]

1 tahun lalu

WHO Cabut Status Darurat COVID-19, Wapres Ingatkan Masyarakat Tetap Waspada

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Badan Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO telah mencabut status darurat COVID-19, Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin pun mengingatkan masyarakat tetap waspada. “Mengenai pencabutan itu saya kira sudah bersyukur, bahkan Indonesia sudah mencabut PPKM sejak 2022. Kita sudah mencabut sebab kita sudah landai walaupun memang kita tetap waspada,” ujarnya, Jumat I12/05/2023) “Oleh karena […]

ilustrasi covid-19
1 tahun lalu

Hari Ini Dua Pasien COVID-19 di Balikpapan Meninggal Dunia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hari ini dilaporkan dua pasien COVID-19 di Kaltim yakni Kota Balikpapan meninggal dunia. Sehingga total meninggal dunia sebanyak 5.812 orang. Sedangkan kasus baru COVID-19 di Kaltim hari ini dilaporkan bertambah 48 kasus. Sehingga total kasus aktf di Kaltim seluruhnya 352 orang Berikut data hari ini Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF Covid-19 sebanyak 48 […]

Covid-19 / Ilustrasi
1 tahun lalu

Hari Ini Tiga Pasien COVID-19 di Kaltim Meninggal Dunia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hari ini dilaporkan, 3 pasien positif COVID-19 dilaporkan meninggal dunia, yakni 1 dari Balikpapan dan 2 dari Berau. Sehingga total meninggal dunia 5.814 orang Sementara kasus baru COVID-19 hari ini bertambah 23 Orang. Terbanyak Balikpapan dengan 12 kasus, Total kasus COVID-19 di Kaltim 315 orang seluruhnya. Berokut data hari ini Penambahan pasien […]

Covid-19 / Ilustrasi
1 tahun lalu

WHO Cabut Status Darurat COVID-19, Begini Respoin Pemerintah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah mencabutv status kedaruratan COVID-19 atau Public Health Emergency of International Concern (PHEIC) pada Jumat (5/5) kemarin. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) pun menyambut baik keputusan WHO tersebut. Karena Indonesia sendiri sebelumnya sudah bersiap bertransisi dari pandemi ke endemi “Kami mengucapkan terima kasih untuk seluruh tenaga medis dan tenaga kesehatan […]