21 menit lalu

Satu Unit Mobil Ringsek Tertimpa Pohon Di Balikpapan Baru

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Satu unit kendaraan roda empat jenis Honda Brio berwarna abu metalik tampak ringsek. Akibat tertimpa pohon roboh tak jauh dari kolam renang Balikpapan Baru pada Selasa (19/11/2024), sekitar pukul 09.30 wita Akibat penjadian tersebut, arus kendaraan yang datang dari arah sungai ampal menuju ke Balikpapan Baru dialihkan menggunakan jalur satunya. Sampai kendaraan tersebut […]

5 tahun lalu

Tarif Bagasi Turun, Ini Tarif Bagasi Lion Air Balikpapan – Jakarta

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Setelah adanya keluhan dari masyarakat dan permintaan Kementerian Perhubungan, Maskapai Lion Air dan Wings Air akhirnya menurunkan tarif bagasi atau melakukan penyesuaian harga excess baggage ticket (EBT) yang mulai efektif sejak 7 Februari 2019. “Per tanggal 7 Februari memang exits bagese ini diturunkan dan ini signifikan sekali, kita tahu Balikpapan –Jakarta itu […]

5 tahun lalu

Otban, AP I dan Air Nav, Operator Gelar Kampanye Keselamatan Penerbangan

BALIKPAPAN- Otoritas Bandara bersama AP Bandara Sepinggan, Air Nav dan operator penerbangan melakukan kampanye keselamatan penerbangan di Bandara SAMS, Minggu pagi (10/2/2019). Puluhan personil AP, Otban, Airnav dan operator penerbangan bersama-sama memberikan penjelasan dengan membagikan brosur dan Pin kepada penumpang mengenai kampanye keselamantan penerbangan di ruang chek in, ruang tunggu keberangkatan hingga apron bandara. “Kegiatan […]

5 tahun lalu

Penyajian 5000 Porsi Mie Singkong Pecahkan Rekor Muri. Foodie Bilang “Rasa nya Indonesia Banget!”

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –Upacara hari jadi ke-122 Kota Balikpapan di Lapangan Merdeka pada Minggu (10/02/2019) pagi dimeriahkan dengan even pemecahan Rekor MURI berupa “Penyajian Mie Singkong Terbanyak”. Even ini dikomandoi oleh Ketua Perkumpulan Chef Profesional Indonesia (PCPI) Kota Balikpapan Eeng Rienca Wangsa dan melibatkan banyak komunitas, organisasi dan instansi terkait. “Kami hadirkan 5000 porsi mie singkong. […]

5 tahun lalu

Ternyata Maskot Beruang Madu Balikpapan Cetusan Peneliti Asal Belanda

BALIKPAPAN, IniBalikpapan.com — Sebanyak 10 Tokoh inspiratif mendapatkan penghargaan pada Hari Ulang Tahun (HUT) ke-122 Kota Balikpapan. Penghargaan ini diserahkan usai upacara HUT ota di Lapangan Merdeka pada Minggu pagi (10/02/2019). “Izinkan saya memberikan apresiasi kepada semua pihak baik masyarakat kota dan pihak lainnya yang turut membantu pembangunan di kota Balikpapan. sehinghga Balikpapan mendapatkan 42 […]

5 tahun lalu

Pertama Kali Balikpapan Jadi Tuan Rumah Pekan Budaya India

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com- Selama sepekan masyarakat Balikpapan akan dihibur dengan beraram budaya India mulai dari kuliner, tarian, film, yoga hingga foto eksibisi budaya India yang dirangkum dalam Pekan Budaya India 9-16 Februari 2019. Pembukaan resmi kegiatan ini ditandai dengan pemukulan gong yang dilakukan Wakil Wali Kota Rahmad Mas’ud bersama pelaksana tugas Dubes India untuk Indonesia Prakash […]

5 tahun lalu

Panitia HUT Kota Klarifikasi Terkait Kebutuhan Anggaran

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Panitia HUT Kota Balikpapan ke 122 akhirnya angkat bicara terkait ramainya pembicaraan di masyarakat mengenai kebutuhan dana yang disebut-sebut mencapai Rp 5 miliar. “Angkanya memang ditargetkan sampai Rp5 miliar karena banyak sekali usulan yang masuk. Tapi uang yang kami kumpulkan tidak cukup sampai segitu,” ujar Ketua Panitia HUT Kota Balikpapan ke 122 […]

5 tahun lalu

AJI dan GNR Gelar Sekolah Jurnalis di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Aliansi Jurnalis Independen (AJI) bekerjasama dengan Global Reporting Initiative (GRI) menggelar sekolah jurnalis terkait Storytelling For Creating Public Demand For Corporate Accountability Through Sustainability Reporting., Pelatihan selama dua hari, 8-9 Februari di Hotel Le Grandeur Balikpapan yang diikuti 20 jurnalis TV, Radio, Koran dan Media Onlie dari Kaltim, Samarinda dan Banjarmasin, menghadirkan […]

5 tahun lalu

Bimo Epyanto Pimpin Kantor Perwakilan BI Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com- Mulai Jumat, 8 Februari 2019, bertempat di Ruang Beruang Madu Kantor Perwakilan Bank Indonesia Balikpapan, Bimo Epyanto resmi menggantikan Suherman Tabrani sebagai Pemimpin kantor Perwakilan BI Balikpapan.  Serah terima jabatan (Sertijab) Kepala Perwakilan Bank Indonesia Balikpapan disaksikan Deputi Gubernur Bank Indonesia, Erwin Rijanto dan Walikota Balikpapan, H. Rizal Effendi. Selain itu hadir pula para […]

5 tahun lalu

8 Warga Berprestasi Balikpapan Raih Penghargaan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dalam rangkaian HUT Kota Balikpapan ke 122, Pemerintah Kota memberikan penghargaan kepada 8 warga berprestasi. Penghargaan tersebut, diserahkan Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi Penghargaan tersebut, sebagai bentuk apresiasi  terhadap warga yang  telah berkontribusi  bagi kemajuan kota. Salah satu yang meraih penghargaan adalah Ida Royani  dibidang ekonomi kreatif yang terpilih tampil di  Indonesian […]

5 tahun lalu

Festival 1000 Bunga Meriahkan HUT Kota Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Memeriahkan HUT Kota Balikpapan ke 12, Pemerintah Kota menggelar Festival 1000 Bunga dengan tema Wonderful Balikpapan. Kegiatan ini juga bagian dari dukungan terhadap  program Wonderful Indonesia. Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi didampingi Wakil Wali Kota Rahmad Mas’ud, Sekretaris Kota Sayid MN Fadli dan Ketua DPRD Abdulloh, membuka secara resmi Festival 1000 Bunga, […]