6 tahun lalu

Shio Anjing Tanah, Pemilik Hotel Platinum yakin Perekonomian Membaik (habis)

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Tahun baru Imlek layaknya seperti hari raya Idulfitri atau perayaan Natal. Warga berbaur saling mengunjungi dan memberikan ucapan selamat tanpa memandang perbedaan etnis atau ras. Seperti di kediaman Charles, tampak tenda telah terpasang dan aneka makanan juga disajikan. Sementara para tamu silih berganti mendatangi kediaman pemilik hotel Platinum Balikpapan ini (16/2/2018). Terlihat tamu […]

6 tahun lalu

Serunya Atraksi Barongsai Meriahkan Kelenteng (Bagian 2)

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Bunyi tetabuhan semarak di kelenteng Guang De Miao, Pasar Baru (16/2/2018). Barongsai pun menari dan beratraksi mengikuti rampak genderang. Di sekelilingnya tampak ratusan anak kecil berteriak seolah-olah memberikan semangat. Sesekali bertepuk tangan ketika barongsai melakukan atraksi menantang berdiri di atas meja dan titian kecil. Di tengah keriuhan itu, terlihat seorang anak dipanggul […]

6 tahun lalu

Imlek di tengah Keberagaman, Khidmat Berdoa di Kelenteng (Bagian 1)

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Malam semakin larut dan dingin karena sebelumnya hujan deras bercampur angin kencang melanda kota Balikpapan saat perayaan malam Imlek (15/2/2018). Namun dinginnya malam tak terlalu dirasakan warga Tionghoa yang beribadat di kelenteng Setya Dharma atau Guang De Miao. Asap dari dupa yang dibakar serta merta mengharumi ruang serta halaman kelenteng turut menambah […]

6 tahun lalu

PT LD Bangun 2.600 Unit Rumah Murah untuk ASN dan Umum

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pengembang perumahan PT Lidia & Dandy dengan Pemkot Balikpapan melakukan penandatanganan MoU untuk membangun 2.600 unit rumah murah pada Maret mendarang. Direktur PT Lidia & Dandy, Suhardi Hamka mengatakan, pembangunan yang merupakan tindak lanjut MoU pada Juni 2017 lalu itu bagi ASN yang belum memiliki rumah dan pembangunan menggandeng PT Dinamika Cahaya […]

6 tahun lalu

4 Tahun Sumbang Rp10 Miliar, Perusda Optimis Dongkrak PAD dengan Program KLIK

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Sepanjang 2013-2016, Perusahaan Daerah (Perusda) Kota Balikpapan menyatakan telah menyetorkan PAD sebesar Rp10 miliar. Kedepannya kontribusi PAD Perusahaan daerah Balikpapan akan tumbuh menyusul program kerjasama pembangunan depo kontainer bersama Pelindo Balikpapan 14 Februari 2018 ini. Bahkan program Kemudahan Langsung Investasi Konstruksi (KLIK) mulai berjalan yang diluncurkan oleh Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) […]

6 tahun lalu

Jelang Pemilu 2019, KPU Balikpapan Sosialisasikan Pembentukan Badan AdHoc

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com —Komisi Pemilihan Umum Kota Balikpapan menggelar Rapat Kordinasi Pembentukan Badan Adhoc Pemilihan Umum Tahun 2019 yang digelar di Aula Kantor KPU Kota Balikpapan, Kamis pagi (15/02/2018). Rapat kordinasi ini dihadiri oleh ketua, sekretaris dan anggota dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) serta hadir pula ketua, sekretaris dan anggota dari Panitia Pemungutan Suara (PPS) se-Kota […]

6 tahun lalu

Pembangunan Depo Kontainer, Ini Pesan Wali Kota untuk Perusda Balikpapan

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com – Sarana pendukung kegiatan ekspor dipastikan bertambah dengan dibangunnya depo kontainer di pelabuhan peti kemas Kawasan Industri Kariangau atau KIK. Depo kontainer yang telah dilakukan groundbreaking di halaman kantor Kaltim Kariangai Terminal pada 14 Februari 2018 oleh Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi merupakan kerjasama antara Perusda Balikpapan dengan Pelindo IV. Wali Kota Balikpapan […]

6 tahun lalu

Depo Kontainer, Dukung Pertumbuhan Ekonomi Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pelaksanaan Ground Breaking Depo Kontainer di Pelabuhan Peti Kemas Kariangau dipastikan akan menumbuhkan perekonomian kota Balikpapan dan Provinsi Kalimantan Timur khususnya. DPRD Balikpapan sangat mengapresiasi dengan pembangunan depo kontainer dan akan dilaksanakannya direct call pertama kali di pelabuhan peti kemas Kariangau Balikpapan. “Ini potensi yang sangat bagus untuk pertumbuhan perekonomian Balikpapan. Sangat bagus untuk […]

6 tahun lalu

Pilkada Kaltim Rawan SARA dan Politik Uang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Balikpapan mendeklarasikan tolak dan lawan politik uang dan politisasi isu SARA dalam Pilkada Kaltim 2018. Deklarasi dilakukan karena kedua isu itu potensi memecah persatuan. Ketua Panwaslu Balikpapan, Ahmadi Aziz mengatakan, politik uang sering digunakan saat perhelatan demokrasi sehingga rentan praktik korupsi saat salah satu pasangan calon terpilih […]

6 tahun lalu

Panwaslu dan Parpol Balikpapan Tandatangani Kampanye Tolak Money Politik

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Muapida Balikpapan bersama sejumlah partai Politik bersama Panwaslu dan KPUD Balikpapan melakukan deklarasi menolak dan melawan politik uang. Kampanye yang digagas Panwaslu Kota Balikpapan ditandai dengan penandatanganan komitmen menolak dan melawan politik uang di Hotel Gran Senyiur (14/2/2018). Hadir pada acara ini diantaranya Kapolres Balikpapan AKBP Wiwin Firta, Asisten I Seketaris Daerah […]