6 tahun lalu

Viostin DS Diduga Ber-DNA Babi, Dinkes Menunggu BBPOM

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Santernya kabar produk obat-obatan bermerek Viostin DS mengandung zat DNA babi telah sampai ke kota Balikpapan sejak beberapa hari lalu. Bahkan ditemukan beberapa apotek masih menjual obat suplemen khusus kesehatan tulang. Kepala Dinas Kesehatan Kota Balikpapan, Balerina JPP mengatakan, berdasarkan informasi dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) ada dua jenis obat […]

6 tahun lalu

Anggota Komisi III Daeng Lala : Dinas PU Harus Proaktif Mengeruk Sedimen

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sedimen yang menumpuk di drainase tidak hanya menghambat kelancaran aliran air dan menjadi salah satu penyebab banjir. Sehingga sedimentasi di drainase harus rutin dibersihkan. Seperti yang dilakukan warga dari 54 RT di kelurahan Baru Ulu, Balikpapan Barat yang berkerja bakti membersihkan drainase pada Minggu kemarin (4/2/2018). Termasuk di dekat Masjid Jami’ Al […]

6 tahun lalu

Suntikan Modal ke Perusda Baru Rp46 Miliar sejak 1990

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah kota Balikpapan baru menyalurkan modal sebesar Rp46 miliar kepada Perusahaan Daerah atau Perusda Balikpapan sejak 1990. Asisten II Setdakot Balikpapan, Sri Soetantinah mengatakan suntikan modal itu diberikan secara bertahap dan telah melalui persetujuan DPRD Balikpapan. “Kalau saat ini Pemkot menunggu Peraturan Daerah tentang Penyertaan Modal untuk Peruasda Balikpapan dirampungkan,” katanya (4/2/2018). […]

6 tahun lalu

Penerapan Parkir Meter Picu Perolehan Target Retribusi Parkir

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – DPRD Balikpapan mendorong dan mendukung penuh langkah pemerintah kota untuk melakukan upaya perbaikan dan maksimalisasi potensi pajak dan retribusi termasuk penerapan parkir meter di 7 lokasi. Wakil Ketua Komisi II DPRD Balikpapan H Iwan Wahyudi mengatakan pemasangan Parkir meter menjadi salah satu langkah strategis pemkot Balikpapan meningkatkan pendapatan asli daerah. Menurutnya pencapaian […]

6 tahun lalu

Warga ber-KTP SIAK Bisa Mencoblos di Pilgub Kaltim?

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Tahap pencocokan dan penelitian atau coklit untuk data potensi pemilih Gubernur dan Wagub Kaltim masih berlangsung. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Balikpapan juga memonitoring langsung ke tingkat PPK dan PPS. Komisioner KPU Balikpapan, Sunawiyanto mengatakan, monitoring itu untuk melihat dan mengevaluasi hasil coklit pada 10 hari pertama. “Kami juga langsung monitoring ke PPDP […]

6 tahun lalu

Kepala BNPP RI : Bencana Bukan Urusan Kami, Ini Alasannya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Banyaknya pelayaran internasional di perairan selat Makassar menjadi perhatian serius Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan atau BPP. Itu menjadi alasan BNPP Balikpapan ditingkatkan kelasnya dari B menjadi A. Peningkatan kelas itu terungkap saat Kepala BNPP RI melakukan kunjungan kerja ke kantor yang dulu bernama Basarnas dan mencakupi wilayah Kalimantan Timur dan Kalimantan […]

6 tahun lalu

Sambut HUT AP I Dengan Penuh Keceriaan Diusia Matang dan Edukasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dalam rangka menyambut HUT Angkasa Pura I ke 54 tahun pada 20 Februari mendatang, Manajemen AP I Balikpapan menggelar berbagai macam kegiatan yang melibatkan seluruh karyawan. “Februari, tiap tahun insan Angkasa Pura I (Persero) selalu mengadakan kegiatan kebersamaan dari manajemen puncak sampai officer tingkat bawah. Kegiatan tersebut selalu di pakai untuk saling […]

6 tahun lalu

Art and Challenge of a Coach

Sahabatku. Apa kabar? Semoga sehat selalu bersama keluarga tercinta dan orang dekat kalian. Bicara masalah kerja tak akan habis-habisnya karena kita punya tujuan atau harapan besar yang lebih baik dan untuk kemajuan seorang atau entitas organisasi masa depan. Dunia kerja saat ini sangat dinamis dan pekerja dituntut dengan target fantastis. WoW… (Way of Work) ??? […]

6 tahun lalu

Akhirnya, Stadion Batakan Dipasangi 1.718 Kursi VIP

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kursi jenis single seat mulai terpasang di stadion Batakan (2/2/2018). Kursi yang pengadaannya menelan anggaran Rp5 miliar itu akan dipasang untuk tribun VVIP dan VIP. Manajer PT DK Sari, Gaus mengatakan, kursi yang berjumlah 1.718 unit merupakan buatan Korea Selatan dan tribun VIP menjadi lokasi yang paling banyak dipasang. “1.676 unit dipasang […]

6 tahun lalu

Razia Taksi Online, 8 Driver Kena Sanksi Ini

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejumlah angkutan sewa khusus atau biasa disebut taksi online terjaring dalam operasi Simpatik yang digeber Dinas Perhubungan bersama Satlantas Polres Balikpapan (2/2/2018). Dalam operasi itu, 8 driver mendapat teguran karena beroperasi tanpa izin. Kepala Dishub Balikpapan, Sudirman Djayaleksana mengatakan, operasi dilakukan di tiga titik yakni di simpang Plaza Balikpapan, BSB dan depan […]