Pengusaha Kaltim dan Kaltara Tunggak Setoran PPN Mencapai Rp 1 Triliun
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sepanjang periode 2010-2015 sebanyak 267 pengusaha kena pajak (PKP) yang telah memungut PPN 10 persen namun tidak disetorkan kepada Negara nilinya mencapai Rp 1 triliun. Hal itu diungkapkan Kepala Kantor Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (Kaltimra) Samon Jaya. Bahkan kata dia, jumlah PKP-nya lebih dari 267. “Jumlah pas […]