15 jam lalu

Hingga Oktober 2024, Realisasi Pajak Kaltim Dan Kaltara Capai Rp30,47 Triliun, Target Rp40,24 Triliun

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hingga 31 Oktober 2024, realisasi kinerja penerimaan pajak di wilayah Kalimantan Timur (Kaltim) dan Kalimantan Utara (Kaltara) mencapai Rp30,47 triliun dengan capaian 75,71% dari target. Hal itu disampaikam Kepala Kanwil Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kalimantan Timur dan Utara (Kaltimtara) Jose Arif Lukito rapat koordinasi gabungan dalam kegiatan Rapat Asset Liability Committee […]

3 tahun lalu

Gelar RUPS, PT Transkon Jaya Menunjukkan Performa Baik

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Melalui Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) yang dilakukan, PT Transkon Jaya Tbk, menunjukkan keadaan perusahaan dalam kondisi baik dan dilaporkan bahwa proyek ekspansi TRJA bergerak secara agresif, baik di tahun 2020 hingga ke tahun 2021 ini. Dalam paparan publiknya Lexi Rompas selaku Direktur Utama mewakili perusahaan, menyampaikan ucapan terimakasih sebesar-besarnya kepada publik atas […]

3 tahun lalu

Yamaha Aerox Paling Jago di Kelasnya, Miliki Desain Sporty

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Sejak PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) resmi merilis generasi terbaru dari Yamaha Aerox. Ada perubahan secara fisik yang semakin sporty, serta tersemat fitur Yamaha Connect (Y-Connect) yang membuatnya lebih canggih. Saat media ini diberi kesempatan oleh PT. Surya Timur Sakti Jatim (STSJ) area Kaltim untuk menjajal langsung performa serta kecanggihan dari […]

3 tahun lalu

Melihat Bisnis Asuransi di 2021, Kenaikan Premi Hinggga Rp 58 Triliun

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Ditengah kondisi masih pandemi Covid-19 seperti saat ini, bagaimana dengan kondisi perkembangan industri asuransi di Indonesia di 2021 untuk itulah Selasa (29/6/2024) melalui media zoom dilaksanakan diskusi prospek dan tantangan asuransi 2021 dilaksanakan yang dimenghadirkan narasumber diantaranya, Kepala OJK Kaltim Made Yoga Sudharma, Akademisi Universitas Mulawarman Purwadi dan Chief Communication Officer AXA […]

3 tahun lalu

Kuartal I 2021 Ekonomi Indonesia Minus 0,74 Persen

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo mengingatkan bahwa pandemi belum berakhir dan harus terus diwaspadai. Bahkan kini jumlah kasus positif baru terus melonjak Presiden mengatakan, sejak pandemi covid-19 tahun kemarin, sudah melakukan langkah-langkah extraordinary, termasuk dengan melakukan refocusing APBN. “Refocusing dan realokasi anggaran di seluruh jenjang pemerintahan dan memberi ruang relaksasi defisit APBN dapat diperlebar […]

3 tahun lalu

Wings Air Buka Rute Baru Balikpapan – Mamuju

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Maskapai Wings Air membuka rute baru Balikpapan – Mamju mulai Rabu (23/06/2021). Dari Bandar Udara Sepinggan menuju Bandar Udara Sultan Hasanuddin dan Bandar Udara Tampa Padang. “Balikpapan-Mamuju dijadwalkan pukul 07.00, kemudian Mamuju-Balikpapan pukul 11.00,” ujar Corporate Communications Strategic of Wings Air, Danang Mandala Prihantoro, Senin (21/06/2021) Menurutnya, rute baru ini cukup strategis. […]

3 tahun lalu

Telkomsel Kini Hadir dengan Desain Logo Baru

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Telkomsel memperkenalkan identitas baru dengan hadirnya desain logo baru yang terinspirasi pola Batik sebagai identitas budaya Indonesia,. Penggunaan warna merah dan putih yang telah menjadi ciri khas Telkomsel kini akan dilengkapi dengan warna sekunder yaitu: merah tua, biru navy, kuning kunyit, abu-abu dan hitam, untuk memunculkan semangat excitement dan friendliness. “Kita semua […]

3 tahun lalu

Ini Inovasi PHM Pertahanan Produksi Migas di Lapangan Sisi Nubi

JAKARTA– PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) dengan dukungan SKK Migas dan PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) selaku induk usaha yang juga merupakan Regional Kalimantan Subholding Upstream, mengembangkan inovasi guna mempertahankan produksi minyak dan gas bumi dari lapangan-lapangan yang telah mature di wilayah kerja. Tim Well Intervention PHM berkolaborasi dengan Schlumberger dan Interwell mengujicoba teknologi HEX […]

3 tahun lalu

Update 15 Juni 2021 : Bertambah 133 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, 2 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Kaltim kembali melaporkan, penambahan 133 kasus positif baru hari ini, dengan 188 pasien sembuh dan 2 kasus kematian. Dengan penambahan itu, secara kumulatif kasus covid-19 sebanyak 72.869 orang, yang masih menjalani isolasi sebanyak 1.038 orang dan telah sembuh 70.103 orang dan 1.755 orang meninggal dunia. Berikut data kasus […]

3 tahun lalu

Pastikan Kadar Emisi Gas Buang Tak Melewati Ambang Batas, Pertamina Gelar Uji Emisi Kendaraan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Untuk memastikan emisi gas buang kendaraan operasional perusahaan tidak melewati ambang batas emisi, Pertamina RU Balikpapan lakukan uji emisi kendaraan. Uji emisi ini dilakukan untuk semua kendaraan operasional yang dipergunakan Pertamina RU V Balikpapan. “Tujuan dari pemantauan sumber emisi bergerak dalam hal ini kendaraan dinas adalah untuk mematuhi Peraturan Menteri Negara Lingkungan […]

ilustrasi covid-19
3 tahun lalu

Update 14 Juni 2021 : Empat Kabupaten di Kaltim Nihil Kasus Covid-19, Balikpapan Tertinggi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim melaporkan, 62 kasus baru hari ini, namun ada empat kabupaten yang nihil kasus covid-19 hari ini. Empat daerah nihil kasus covid-19 yakni Kabupaten Paser, Mahakam Ulu, Kutai Timur dan Kutai Barat. Tertinggi masuk Kota Balikpapan dengan 31 kasus positif baru. Secara kumulatif jumlah positif covid-19 di Kaltim sejak […]