11 menit lalu

Dewan Usul Pasar Km 12 Karang Joang Dialihfungsikan, Biar Lebih Produktif

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – DPRD Kota Balikpapan menawarkan solusi atas terhentinya operasional pasar Km. 12, Karang Joang, Balikpapan Utara Pasalnya pembangunan pasar tersebut menggunakan APBD Kota. Namun kondisinya ditinggalkan pedagang yang semula bakal berpindah ke lokasi yang tersedia. Menyikapi hal ini, anggota Komisi II DPRD Balikpapan, Japar Sidik, menawarkan melakukan kajian studi kelayakan untuk alih fungsi pasar […]

8 tahun lalu

Ini Cara Pemkot Balikpapan Kurangi Volume Sampah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan terus menggenjot keberadaan bank sampah agar bisa mengurangi volume sampah ke tempat pembuangan akhir (TPA) Manggar. Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kota Balikpapan Suryanto mengatakan, saat ini bank sampah yang jumlahnya mencapai 105 dan mampu mengurangi volume sampah hingga 22 persen. Menurutnya, Pemerintah kota Balikpapan bertekad terus menambah bank […]

8 tahun lalu

Jelang Natal, Warga Balikpapan Serbu Daging Sapi Beku

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Jelang Natal dan Tahun Baru daya beli masyarakat Kota Balikpapan khususnya daging sapi potong justru berkurang. Karena masyarakat kini banyak yang beralih membeli daging beku. Kepala Dinas Partanian Kelautan dan Perikanan (DPKP) Kota Balikpapan Yosmianto mengatakan, kini sapi yang dipotong di rumah pemotongan hewan (RPH) turun, dari sebelumnya 30-35 ekor per harinya, […]

8 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Ajak Warga Promosikan Pariwisata

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan mengajak warganya dan swasta untuk sama-sama promosi pawisata daerah. Hal itu disampaikan Kabid Pariwisata Disporabudpar Balikpapan Abdul Majid. Bahkan baru-baru ini Pemrintah Kota Balikpapan mengajak sejumlah pihak diantaranya Angkasapura Bandara Sepinggan, Pertmaina, Kadin, HIPMI, Perhotelan, Perbankan dan yang lainnya menggelar rapat bertajuk Strategi Promuii Pariwisata. “Jangan beranggapan bahwa untuk […]

8 tahun lalu

2017 Warga Balikpapan Bisa Cek Ketersediaan Kamar Rawat Inap Lewat Online

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Manajemen Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Balikpapan akan mempermudah warga jika ingin mengecek ketersediaan kamar rawat inap. Pasalnya, bisa di akses melalui website rumah sakit. “Masyarakat bisa tahu secara transparan, jumlah kamar yang kosong berapa dan yang terisi berapa,” kata Direktur Utama RSUD Balikpapan Dyah Muryani Menurutnya, hal tersebut, bagian dari pelayanan […]

8 tahun lalu

Telkom Gelontorkan Bantuan Dana ke 43 Pelaku Usaha

BALIPAPAN, Inibalikpapan.com – Guna meningkatkan usaha mandiri para pelaku di wilayah kerja Balikpapan, Telkom salurkan dana usaha ke 43 pelaku usaha. Penyaluran dana bergulir itu merupakan penyaluran dana triwulan IV tahun 2016 Witel Balikpapan dalam Program Mitra Binaan Telkom. Dalam sambutannya GM Witel Balikpapan Amin Soebagyo mengungkapkan program kemitraan penyaluran dana bergulir ini berjalan sejak […]

8 tahun lalu

Pertamina Kalimantan Jamin Pasokkan BBM Aman

Balikpapan, Inibalikpapan.com – Menjelang Natal dan Tahun Baru Pertamina menjamin pasokkan BBM di Kalimantan mencukupi. Hal itu disampaikan Area Manager Communication & Relations Kalimantan Dian Hapsari. “Kami terus memantau pergerakan distribusi BBM di Samarinda dan Bontang,” ungkap Dian Hapsari, Area Manager Communication & Relations Kalimantan. Menurutnya, terminal BBM Samarinda tengah memaksimalkan penyaluran ke SPBU-SPBU di […]

8 tahun lalu

Nelayan Balikpapan Dapat Asuransi dan Mesin Kapal

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Nelayan Balikpapan mendapatkan asuransi dari Pemerintah Pusat. Selain asuransi, mereka juga mendapatkan bantuan mesin kapal. “Kalau untuk asuransi yang dapat itu 86 nelayan tahun ini. Masing-masing daerah memang berbeda jumlahnya,”ujar Kepala Dinas Pertanian Kelautan dan Perikanan Yosmianto. Meskipun diakuinya, jumlah itu tak sebanding dengan jumlah nelayan Balikpapan yang mencapai 5 ribu. Karena, […]

8 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Terapkan Sistem Online Pengelolaan Gedung Parikir

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Guna menghindari kebocoran, Pemerintah Kota Balikpapan berencana akan menerapkan sistem online dalam pengelolaan gedung parkir klandasan. “Ya sistem kita jaga. Sekarangkan kita sudah komitmen semua sistem online. Kalau toh ada kebocoran kita bisa kelihatan,” kata Wakil Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud.. Pasalnya, dalam waktu dekat Pemerintah Kota Balikpapan sudah akan mulai melakukan […]

8 tahun lalu

Dapat Penilaian Kurang Baik Dari Ombusman, Perpusda Balikpapan Heran

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Perpuskaan Daerah (Perpusda) Kota Balikpapan merasa heran mendapat penilaian kurang baik terkaiot pelayanan. Hal itu disampaikan Kepala Arsip & Perpusda Kota Balikpapan Hendrik. Menurutnya, selama ini Perpusada Balikpapan telah melakukan pelayanan sesuai SOP dan arahan dari Ombudsman Kaltim. Kendati begitu kata Hendrik, penilain Ombudsman akan terus menjadi dasar untuk terus memberikan pelayanan […]

8 tahun lalu

DKK Balikpapan Tak Lagi Layani Perijinan Kesehatan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejak tahun ini Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan tak lagi melayani atau mengeluarkan perijinan kesehatan. Hal itu disampaikan Kepala DKK Balikpapan Balerina. Menurutnya, perijinan kesehatan seperti ijin Klinik, ijin Rumah Sakit, Apotik, kecantikan dan lain-lain, kini satu pintu dikelola Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPMP2T) Kota Balikpapan. “Kecuali Surat Izin […]