Unit vertikal Kementerian Keuangan (Kemenkeu) di Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara menggelar rapat koordinasi daring melalui forum Asset Liability Committee (ALCo) Regional, Rabu (17/11).
2 hari lalu

Rapat Koordinasi Kemenkeu Bahas Capaian APBN Kaltim-Kaltara

Balikpapan, inibalikpapan.com,– Unit vertikal Kementerian Keuangan (Kemenkeu) di Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara menggelar rapat koordinasi daring melalui forum Asset Liability Committee (ALCo) Regional, Rabu (17/11). Pertemuan ini membahas perkembangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) di dua provinsi tersebut untuk periode Januari hingga Oktober 2024. Kepala Kanwil DJKN Kaltim-Kaltara, Jose Arif Lukito, memaparkan kinerja […]

11 bulan lalu

PLN UID Kaltimra Siagakan 120 Posko dan 1.062 Personil Gabungan Selama Nataru

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menyambut Natal dan Tahun Baru (Nataru), PLN Unit Induk Distribusi Kaltim dan Kaltara (IUD Kaltimra) menyiagakan 120 posko dan 1.062 personil gabungan. Hal itu disampaikan General Manager PLN UID Kaltimra Joice Lanny Wantania upacara Kesiapan Nataru yang dilaksanakan di halaman kantor UID Kaltimra, Rabu (20/12/2023). Joice mengatakan, 120 posko tersebut yakni 33 […]

1 tahun lalu

Hasil Autopsi, Brigpol Setyo Tewas Akibat Luka Tembak di Dada Kiri, Tembus Jantung  

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Berdasarkan hasil autopsi yang dilakukan terhadap jasad Brigpol Setyo Herlambang diketahui penyebab kematiannya akibat luka tembak pada bagian dada sisi kiri yang menembus jantung hingga paru. Brigpol Setyo Herlambang adalah pengawal pribadi Kapolda Kalimantan Utara (Kaltara) Irjen Daniel Aditya Jaya. Autopsi dilakukan di Rumah Sakit Bhayangkara Jawa Tengah (Jateng) atas permintaan keluarga. “Penyebab kematian […]

1 tahun lalu

PSSI Telah Usulkan Piala Dunia U-17 Digelar di Jakarta, Bandung, Solo dan Surabaya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Seratus hari jelang Piala Dunia U-17 yang rencananya berlangsung pada November 2023, PSSI dan FIFA terus melakukan persiapan, membenahi kekurangan. Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyatakan, dalam pertemuannya dengan FIFA telah mengusulkan agar babak penyisihan grup digelar di Jakarta 2 grup, Bandung 2 grup , Solo 1 grup dan Surabaya 1 grup. […]

1 tahun lalu

Viral, Pekerja di Nunukan Buang Anjing ke Rawa yang Penuh Buaya, Erick Thohir : Tindak Tegas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pekerja kontraktor di Kabupaten Nunukan Kalimantan Utara ((Kaltara) membuang anjing yang masih hidup ke rawa-rawa yang penuh dengan buaya. Video itu kemudian viral di media sosial.  Karena anjing malang itu akhirnya tewas. Netizen ramai-ramai mengutuk aksi biadab tersebut, termasuk Menteri BUMN Erick Thohir. Dalam video berdurasi singkat itu, ada dua pekerja masih […]

1 tahun lalu

PLN Ajak Ratusan Relawan untuk Bersih-Bersih Pantai di Tiga Titik di Kalimantan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) bersama ratusan relawan melakukan aksi bersih-bersih di sejumlah pantai di Kalimantan Diantaranya di Pantai Cemara Kota Balikpapa dan Pantai Sangalaki Kabupaten Berau, Kaltim dan Pantai Batakan Baru di Kabupaten Tanah Laut, Kalse pada Jumat-Sabtu 9 dan 10 Juni 2023. Aksi bersih-bersih […]

1 tahun lalu

PLN Kaltimra Siagakan 1.028 Personil di 64 Posko untuk Memastikan Pasokan Listrik Aman

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Selama bulan Ramadhan dan Idulfitri, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Kaltim dan Kaltara menerjunkan 1.028 personil untuk memastikan pasokan listrik aman. Hal itu disampaikan Senior Manager Distribusi PLN UID Kaltimra Khairul Lingga saat apel kesiapsiagaan personel dan peralatan yang dilaksanakan secara hybrid, Rabu (5/4/2023). “Ikhtiar kami untuk memastikan 1.028 personel tersebar di […]

1 tahun lalu

Satgas Pamtas Gagalkan Penyeludupan Narkoba di Wilayah Perbatasan Kaltara – Malaysia

NUNUKAN, Inibalikpapan.com – Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) RI – Malaysia, Yonif 621 Manuntung berhasil menggagalkan penyeludupan sabu, di wilayah Patok 5 Perbatasan Indonesia-Malaysia, Senin (14/03/2023) Penyeludupan sabu yang digagalkan seberat 149,69 gram, di Desa Maspul RT 01 Kecamatan Sebatik Tengah, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara) , perbatasan. Kasus tersebut berawal ketika anggota Satgas […]

1 tahun lalu

Dari 482 Desa di Kaltara, Tahun Ini Ditargetkan 374 Desa Telah Menikmati Listrik

BULUNGAN,Inibalikpapan.com – Tujuh desa di Kabupaten Bulungan dan Tana Tidung, Kalimantan Utara (Kaltara) kini bisa menikmati listrik. Sambungan listrik tersebut melalui Penyertaan Modal Negara (PNM). Melalui PNM dibangun infrastruktur ketenagalistrikan di daerah-daerah tertinggal, terluar dan terdepan (3T) yang digunakan PLN demi mewujudkan energi yang berkeadilan di seluruh Indonesia. Anggota Komisi 6 DPR RI Deddy  Yevry Hanteru […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Groundbreaking PLTA Mentarang Malinau

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo melakukan peletakan batu pertama (groundbreaking) PLTA Mentarang Induk PT Kayan Hydropower Nusantara, di Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara (Kaltara). PLTA Mentarang Induk yang terintegrasi dengan Kalimantan Industrial Park Indonesia (KIPI). Hal itu untuk mendukung rencana transformasi ekonomi Indonesia menuju ekonomi hijau “Produk-produk yang dihasilkan nanti di kawasan Industrial Park, di […]

1 tahun lalu

Pantau Harga di Pasar Tenguyun Tarakan, Presiden Jokowi Sebut Harga Bawang Putih Naik

TARAKAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana mengunjungi Pasar Tenguyun, Kota Tarakan, Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) pada Selasa, 28 Februari 2023. Di pasar tersebut, Presiden dan Ibu Iriana berinteraksi dengan para pedagang sekaligus mengecek harga dan pasokan bahan pangan seperti minyak, bawang merah, dan bawang putih. “Kita ingin cek harga-harga yang ada di […]