Pemprov Kaltim Terus Awasi Pulau Derawan Dari Ancaman Kerusakan
BERAU, Inibalikpapan.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim terus melakukan pengawasan ataupun monitoring dan pelestarian terhadap destinasi wisata bahari. Hal tersebut disampaikan Fungsional Pengelola Ekosistem Laut dan Pesisir Ahli Muda Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Kaltim Yuliana Nidyasari saat saat melakukan monitoring di Pulau Semama perairan kawasan zona inti, Kamis 10 Oktober 2024. Diantaranya kawasan konservasi […]