Update 7 September 2021 : Bertambah 400 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, 13 Kasus Kematian
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim kembali melaporkan, penambahan 400 kasus positif baru hari ini, meningkat dari sehari sebelumnya 293 kasus. Sehingga kumulatiif covid-19 di Kaltim sejak awal pandemi berjumlah 153.310 kasus. Sedangkan pasien yang sembuh atau selesai isolasi sebanyak 700 kasus menjadi total 143.622 kasus. Adapun kasus kematian ahri ini bertamabh 13 orang. […]