PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan bersama Baituzzakah Pertamina (Bazma) telah berhasil mengulurkan tangan kepada 150 pelajar dari 16 sekolah di Balikpapan
22 jam lalu

Meriahkan HUT ke-7, KPI Balikpapan Bantu 150 Pelajar!

Balikpapan, inibalikpapan.com,- Dalam sebuah acara yang meriah di Gedung Ex Bioskop Banua Patra, PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan bersama Baituzzakah Pertamina (Bazma) telah berhasil mengulurkan tangan kepada 150 pelajar dari 16 sekolah di Balikpapan dengan memberikan paket sekolah lengkap. Berbagai pihak turut menghadiri acara ini, termasuk manajemen PT KPI, Dinas Pendidikan, serta organisasi […]

3 tahun lalu

Penerapan PPKM Pendekatannya Harus Berbasis Mikro

KUBAR, Inibalikpapan.com – Pemerintah terus berupaya untuk melakukan penanganan pandemi Covid-19 secara lebih efektif. Salah satu cara yang ditempuh yakni dengan optimalisasi efektivitas Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dengan pendekatan berbasis mikro. Hal tersebut diungkapkan oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian sekaligus Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) Airlangga Hartarto dalam keterangan pers […]

3 tahun lalu

Satgas Gelar Rapid Test Antigen Bagi Pedagang dan Pengunjung Pasar Damai

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan menyiapkan 75 rapid test antigen dalam operasi penegakkan displin protokol kesehatan (prokes) yang dipimpin Panglima Kodam VI Mulawarman Mayjen TNI Heri Wiranto dan Kapolda Kaltim Irjen Pol Herry Rudolf Nahak di Pasar Balikpapan Damai, Rabu (03/02). Juru Bicara Satgas Penanganan  Covid-19 Kota Balikpapan Andi Sri Juliarty mengatakan, […]

3 tahun lalu

Waspada Kaltim Peringkat 5 Kasus Kematian Karena Covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Panglima Kodam VI Mulawarman Mayjen TNI Heri Wiranto bersama Kapolda Kaltim Irjen Pol Herry Rudolf Nahak memimpin operasi penegakkan protokol kesehatan (prokes) di Pasar Balikpapan Damai, Rabu (03/02). Dalam kesempatan tersebut, Kapolda Rudolf Nahak kembali mengingatkan, masyarakat bahaya covid-19. Karena hingga Selasa (02/02) kemarin, sebanyak 1.080 kasus kematian akibat terpapar covid-19 dari […]

3 tahun lalu

Pangdam Mulawarman dan Kapolda Kaltim Pimpin Operasi Prokes

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Panglima Kodam VI Mulawarman Mayjen TNI Heri Wiranto bersama Kapolda Kaltim Irjen Pol Herry Rudolf Nahak memimpin operasi penegakkan protokol kesehatan (Prokes)pada pemberlakuan pembebasan kegiatan masyarakat ((PKM). Didampingi Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompida), rombongan  mendatangi Pasar Balikpapan Permai pada Rabu (03/02).  Selain membagikan masker juga melakukan sosialisasi kepada pedagang dan masyarakat pentingnya […]

3 tahun lalu

Anggaran Bansos Kaltim Tahun Ini Dikelola Masing-masing OPD Terkait

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim memastikan bantuan social (bansos) tahun ini telah dialokasikan. Hanya mekanisme penyaluran maupun realisasinya berbeda dari tahun sebelumnya. Karo Kesra Pemerintah Provinsi Kaltim Andi Muhammad Ishak mengatakan, untuk tahun ini anggaran bansos maupun pendistribusinnya dikelola masing-masing organisasi perangkat daerah (OPD) terkait. “Jadi, untuk bantuan sosial mencapai di bawah atau […]

3 tahun lalu

Update 2 Februari 2021 : Tembus 42.021 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, 1.018 Kasus Kematian

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Pasien terkonfirmasi positif covid-19 terus meningkat. Bahkan hari ini laporan Satgas Penanganan Covid-19 menyebutkan, tembus 42.021 kasus positif, setelah ada penambahan 443 kasus positif baru. Dari jumlah itu, tertinggi masih Kota Balikpapan dengan 160 kasus baru, Kutai Kartanegara 95 kasus, Samarinda 66 kasus, Kutai Timur 63 kasus, Paser 33 kasus, Bontang 18 […]

3 tahun lalu

Ada 97 Berita Bohong Terkait Vaksin Covid-19 Tersebar di Media Sosial

MAHULU, Inibalikpapan.com – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mencatat sejak 1 Februari 202 ada sebanyak 97 hoaks atau berita bohong terkait vaksin covid-19. Hal itu disampaikan Koordinator Pengendalian Konten Internet Ditjen Aplikasi Informatika (Ditjen Aptika) Kominfo Anthonius Mala dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com “Sampai dengan 1 februari ada 97 hoaks tentang vaksin covid-19 tersebar di […]

3 tahun lalu

11 Juta Vaksin Covid-19 untuk Petugas Pelayanan Publik

KUTIM, Inibalikpapan.com – Juru Bicara Covid-19 Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmidzi mengungkapkan, 11 juta vaksin covid-19 sinovac yang tiba hari ini akan diutamakan untuk petugas pelayanan publik. “Rencananya akan digunakan pada tahap kedua bagi petugas pelayanan public,” ujarnya dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com “Memberikan perlindungan bagi 17,4 petugas pelayanan publik yang juga berada di daerah […]

3 tahun lalu

Diangkut Pesawat Singapore Airlines 11 juta Vaksin Covid-19 Tiba

BONTANG, Inibalikpapan.com – Sebanyak 11 juta vaksin covid-19 akhirnya tiba di Bandara Soekarno-Hatta sekitar pukul 10.20 WIB. Vaksin buatan China itu diangkut menggunakan pesawat Singapore Airlines. Dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan, Sekjen Kementerian Kesehatan Oscar Primadi mengatakan 11 juta vaksin terdiri dari 10 juta bahan baku vaksin atau bulk dan 1 juta overfill alias setengah […]

3 tahun lalu

Cakupan Vaksinasi di Kaltim Mencapai 68 Persen

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Cakupan program vaksinasi covid-19 terhadap tenaga kesehatan mencapai 68 persen. Demikian disampaikan Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Provinsi Kaltim Andi Muhammad Ishak “Cakupan Kaltim sebenarnya sudah diatas rata-rata nasional, yakni 68,5 persen,” ujarnya dilansir dari akun instagram Pemerintah Provinsi Kaltim Dia mengatakan,sSesuai arahan Menteri Kesehatan dan Menteri Dalam Negeri perlu ada percepatan […]