Menjelang Pemilihan Gubernur Kaltim 2024, H Gulman, Ketua Gapensi Kota Samarinda sekaligus pengurus Kadin Samarinda, menyampaikan pandangannya soal kriteria calon pemimpin Kaltim ke depan.
5 jam lalu

Gulman Soroti Pentingnya Gubernur yang Paham Dunia Usaha

SAMARINDA, inibalikpapan.com, – Menjelang Pemilihan Gubernur Kaltim 2024, H Gulman, Ketua Gapensi Kota Samarinda sekaligus pengurus Kadin Samarinda, menyampaikan pandangannya soal kriteria calon pemimpin Kaltim ke depan. Menurutnya, sosok gubernur yang ideal harus punya pemahaman mendalam serta pengalaman langsung di dunia usaha. Gulman mengungkapkan, pengalaman tersebut sangat penting untuk dapat mengambil kebijakan yang bisa mendukung […]

PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan kembali menunjukkan kepeduliannya lewat program CSR Pertamina Peduli.
6 hari lalu

Kilang Pertamina Turun Bantu Korban Kebakaran di Balikpapan

Balikpapan, inibalikpapan.com,- PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan kembali menunjukkan kepeduliannya lewat program CSR Pertamina Peduli. Bantuan berupa paket sembako diberikan kepada warga terdampak kebakaran di Kelurahan Baru Ilir dan Gunungsari Ilir, Balikpapan. Aksi ini merupakan bentuk respons cepat atas musibah kebakaran yang terjadi pada 11 November 2024. Korsleting listrik yg memicu kebakaran ini […]

PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Unit Balikpapan merayakan ulang tahunnya yang ke-7 dengan acara syukuran yang penuh kehangatan di Eks Bioskop Banua Patra, Rabu (13/11)
7 hari lalu

Ulang Tahun ke-7, PT KPI Balikpapan Rayakan Dengan Semangat Resilience

Balikpapan, inibalikpapan.com – PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Unit Balikpapan merayakan ulang tahunnya yang ke-7 dengan acara syukuran yang penuh kehangatan di Eks Bioskop Banua Patra, Rabu (13/11). Sekitar 200 orang turut hadir dalam acara bertema “Refining Resilince” ini. Tamu tersebut terdiri dari karyawan dan mitra kerja PT KPI, yang berkumpul untuk berbagi doa […]

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Nunukan terus menunjukkan taringnya di kancah internasional
7 hari lalu

Produk UMKM Nunukan Tembus Malaysia, Berkat Dukungan PLN!

Nunukan, inibalikpapan.com,- Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Nunukan terus menunjukkan taringnya di kancah internasional. PLN Unit Induk Distribusi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (UID Kaltimra) melalui Rumah BUMN (RB) Nunukan, bersama Dinas Perdagangan Luar Negeri dan Bea Cukai Nunukan, kembali mendorong ekspor produk UMKM binaannya. Pada Jumat (8/11) lalu, tiga UMKM sukses mengekspor […]

pemaparan
7 hari lalu

Cyrus Network: Elektabilitas Rudy Mas’ud-Seno Aji Ungguli Isran Noor-Hadi Mulyadi

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Elektabilitas pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Kalimantan Timur nomor urut 2, Rudy Mas’ud-Seno Aji, berhasil mengungguli calon petahana Isran Noor-Hadi Mulyadi. Berdasarkan survei terbaru yang dirilis oleh Cyrus Network pada Rabu (13/11), pasangan Rudy Mas’ud-Seno Aji meraih elektabilitas sebesar 54,2%, sementara Isran Noor-Hadi Mulyadi tercatat sebesar 43,7%. CEO Cyrus Network, Fadhli […]

PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan memastikan pasokan BBM dan LPG di Kalimantan Timur akan tercukupi hingga akhir tahun 2024.
8 hari lalu

Pertamina Jamin BBM dan LPG Kaltim Aman Sampai Desember

Balikpapan, inibalikpapan.com – PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan memastikan pasokan BBM dan LPG di Kalimantan Timur akan tercukupi hingga akhir tahun 2024. Hal ini disampaikan oleh Area Manager Communication, Relations, dan CSR Pertamina Patra Niaga Kalimantan, Arya Yusa Dwicandra, dalam keterangan persnya pada Rabu (13/11). Arya menegaskan, kondisi stok BBM dan LPG di wilayah […]

Misi PT KPB
8 hari lalu

Misi PT KPB dari Kilang ke Ruang Kelas Demi Menginspirasi Anak Negeri

Penajam Paser Utara, inibalikpapan.com – PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) tutup rangkaian misi program KPB Mengajar 2024 di SD Negeri 011 Penajam, Kelurahan Lawe-Lawe Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) pada Rabu (30/10). 50 relawan tergabung dalam batch kedua KPB Mengajar memberikan inspirasi dan pengetahuan yang dituangkan dalam kegiatan pengajaran yang menarik bersama para siswa , […]

Rudy Mas'ud
8 hari lalu

Rudy Mas’ud Terpilih Akan Bantu Keuangan Untuk Program Pipanisasi Air Bersih Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Calon Gubernur Kaltim Rudy Mas’ud berjanji akan ikut menyelesaikan masalah air bersih yang terjadi di Kota Balikpapan. Salah satunya jika terpilih akan berikan bantuan keuangan untuk pipanisasi air bersih. Persoalan air bersih menjadi perhatian utama warga Balikpapan terutama Rt 58 Kelurahan ,Manggar. Hal itu terungkap saat Calon Gubernur Kaltim 2024, Rudy Mas’ud […]

Bertepatan dengan Hari Kesehatan Nasional 12 November 2024, PT Pertamina Bina Medika IHC (IHC) meresmikan RS Pertamina Panorama Balikpapan dan Klinik Pratama Pertamina IHC di Balikpapan.
8 hari lalu

Resmi Dibuka! RS Pertamina Panorama Usung Konsep Green Hospital

Balikpapan, inibalikpapan.com,- Bertepatan dengan Hari Kesehatan Nasional 12 November 2024, PT Pertamina Bina Medika IHC (IHC) meresmikan RS Pertamina Panorama Balikpapan dan Klinik Pratama Pertamina IHC di Balikpapan. Peresmian fasilitas kesehatan baru ini menjadi wujud nyata komitmen IHC untuk menghadirkan layanan kesehatan yang berkualitas sekaligus mengedepankan konsep “green hospital” yang ramah lingkungan. Berlokasi di area […]

lpadkt
9 hari lalu

LPADKT-KU Tegaskan Dukungan Penuh untuk Pasangan Rudy-Seno

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Calon Gubernur Kalimantan Timur nomor urut 2, Rudy Mas’ud, menggelar pertemuan silaturahmi bersama para pendeta dari 10 kabupaten/kota di Kaltim. Acara yang digelar di kediaman Vendy Meru, Ketua Laskar Pemuda Adat Dayak Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (LPADKT-KU), ini memperlihatkan dukungan kuat masyarakat adat dan tokoh agama terhadap pasangan calon tersebut. Rudy […]

PJ Gubernur Kaltim Akmal Malik
9 hari lalu

Pj Gubernur Pastikan Kaltim Siap Gelar Pilkada Serentak

PENAJAM, Inibalikpapan.com – Penjabat (Pj) Gubernur Akmal Malik menyatakan, KPU Provinsi dan Kabupaten Kota di Kaltim telah siap menggelar pelaksanaan Pilkada Serentak 2024. Hal itu disampaikan Akmal Malik disela-sela meninjau Gudang Logistik KPU Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) pada Senin 11 November 2024. Akmal Malik mengatakan, tahapan pelaksanaan pilkada sejauh ini berjalan lancar. Dia akan […]