Sudah Terbentuk 22 Kampung Iklim di Kaltim, Terbanyak di Balikpapan
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Provinsi Kaltim menargetkan hingga 2030 telah terbenbentuk 200 Kampung Iklim sesuai dengan Komitmen Sendawar pada 17 April 2018 lalu, bagian dari mendukung lingkungan yang berkelanjutan. Hingga saat ini telah terbentuk dan terdaftar di Sistem Registri Nasional sebanyak 92 Kampung Iklim, dimana 27 kampung iklim telah mendapat penghargaan Program Kampung Iklim (Proklim) […]