PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan bersama Baituzzakah Pertamina (Bazma) telah berhasil mengulurkan tangan kepada 150 pelajar dari 16 sekolah di Balikpapan
1 hari lalu

Meriahkan HUT ke-7, KPI Balikpapan Bantu 150 Pelajar!

Balikpapan, inibalikpapan.com,- Dalam sebuah acara yang meriah di Gedung Ex Bioskop Banua Patra, PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan bersama Baituzzakah Pertamina (Bazma) telah berhasil mengulurkan tangan kepada 150 pelajar dari 16 sekolah di Balikpapan dengan memberikan paket sekolah lengkap. Berbagai pihak turut menghadiri acara ini, termasuk manajemen PT KPI, Dinas Pendidikan, serta organisasi […]

ilustrasi covid-19
2 tahun lalu

Update 9 Maret 2022 : Bertambah 1.029 Kasus Covid-19 di Kaltim, 9 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Kaltim kembali melaporkan penambahan kasus baru covid-19 sebanyak 1.029 orang, dengan 1.171 pasien sembuh dan 9 kasus kematian. Secara kumulatif kasus aktif covid-19 di Kaltim sebanyak 13.635 orang, sebanyak 180.984 pasien sembuh dan sebanyak 5.593 kasus kematian. Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF Covid-19 sebanyak 1.029 kasusBerau 159 kasus, PPLN […]

2 tahun lalu

Warga Tak Perlu Khawatir, Stok Minyak Goreng di Kaltim Capai 1 Juta Lebih

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menjelang puasa, Pemerintah Provinsi Kaltim meminta masyarakat tak perlu khawatir dengan sok minyak goreng. Pasalnya, kini stok minyak goreng mencukupi. Kaltim baru ketambahan sebanyak 905.920 liter atau setara 815,4 ton untuk periode 4-14 Maret 2022. Dengan adanya penambangan tersebut, maka stok minyak goring di Kaltim sebanyak 1.025.442 liter, karena stok tersedia sebelumnya […]

ilustrasi covid-19
2 tahun lalu

Update 8 Maret 2022 : Bertambah 1.299 Kasus Covid-19 di Kaltim, 6 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Kaltim melaporkan, penambahan 1.299 kasus baru hari ini, dengan 1.939 pasien sembuh dan 6 kasus kematian. Sehingga seara keseluruhan kasus aktif covid-19 sebanyak 13.786 orang,sebanyak 179.813 total pasien sembuh dan sebanyak 5.584 kasus kematian, sejak awal pandemi. Berikut data kasus hari ini Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF Covid-19 sebanyak […]

2 tahun lalu

Pemprov Kaltim Pastikan Santunan Covid-19 Tetap Berlanjut Tahun Ini

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Provinsi Kaltim memastikan santunan bagi ahli waris korban meninggal dunia akibat terpapar covid-19 tahun ini tetap dilanjutkan. Termasuk santunan bagi anak yatim piatu yang orangtuanya meninggal dunia karena terpapar ciovid-19 juga tetap dilanjutan Hal itu disampaikan Wakil Gubernur Kaltim Hadi Mulyadi. “Memang kondisi (penularan covid-19) saat ini cenderung menurun. Meski demikian, […]

2 tahun lalu

Dua Kakak Beradik Tenggelam di Danau Km 54 Samboja Kukar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dua kakak beradik Sakila Nur Anggraini (5) dan  M. Rizky (12) tahun dilaporkan tenggelam di danau belakang rest area Kilometer 54 Samboja, Kabupaten Kutai Kertanegara (Kukar) pada Senin (07/03/2022). Kepala Seksi Kantor  Pencarian dan Pertolongan Kelas A Balikpapan Basri mengatakan, awalnya mendapatkan laporan  kakak beradik tenggelam tersebut, dari PMI Samboja sekitar pukul […]

Covid-19 / Ilustrasi
2 tahun lalu

7 Maret 2022 : Bertambah 8 46 Kasus Covid-19 di Kaltim, 6 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Kaltim melaporkan, penambahan 846 kasus baru hari ini, dengan 2.012 pasien sembuh dan 6 kasus kematian. Seluruhnya kasus aktif covid-19 di Kaltim sebanyak 14.432 orang, dengan 177..874 pasien sembuh dan sebanyak 5.578 kasus kematian sejak awal pandemi. Berikut kasus covid-19 di Kaltim hari ini Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF […]

2 tahun lalu

Di Kubar, Meski Hujan Warga Rela Antri Sejak Pagi untuk Mendapatkan Minyak Goreng

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kelangkaan minyak goreng bukan hanya terjadi di Kota Balikpapan tapi juga telah menyebar hingga di Kaltim. Termasuk di Kabupaten Kutai Barat (Kubar). Warga harus rela antri berdesak-desak sejak pagi hanya untuk mendapatkan minyak goreng. Dari video yang dibagikan akun isntagram @info_kubar warga bahkan tamnpak tak mempedulikan lagi saat ini kasus penularan covid-19 […]

2 tahun lalu

Kabar Gembira, Bagi Anak Yatim Piatu di Kaltim, Tahun Ini Masuk Unmul Tanpa Tes

SAMARINDA, Inibalikpapan.com Rektoirat Universitas Mulawarman (Unmul) Samarinda menerapkan kebijakkan baru tahun ini bagi siswa-siswi lulusan setingkat SMA di Kaltim Gubernur Kaltim Isran Noor mengatakan, untuk tahun ini,  Unmul yang merupakan universitas negeri Kaltim itu  memberikan kemudahan bagi anak yatim masuk tanpa tes  “Kita juga bangga dan apresiasi mulai tahun ini, Rektorat Unmul memprogramkan tanpa tes […]

ilustrasi covid-19
2 tahun lalu

Update 6 Maret 2022 : Bertambah 903 Kasus Covid-19 di Kaltim, 9 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Kaltim melaporkan, terjadi penularan kasus baru covid-19 hari ini. Data terbaru sebanyak 903 kasus dengan 2.213 pasien sembuh dan 9 kasus kematian. Sehingga kasus aktif covid-19 di Kaltim sebanyak 15.604 orang, dengan kesembuhan sebanyak 175.862 kasus dan sebanyak 5.572 kasus kematian sejak awal pandemi. Berikut data kasus hari […]

2 tahun lalu

Update 5 Maret 2022 : Bertambah 1.212 Kasus Covid-19 di Kaltim, 7 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Kaltim kembali melaporkan penambahan 1.212 kasus baru covid-19 hari ini, dengan 2.273 pasien sembuh dan 7 kasus kematian. Sehingga kasus aktif covid-19 di Kalktim seluruhnya 19.623 orang, sebanyak 173.649 kasus sembuh dan 5.563 pasien sembuh. Berikut data kasus hari ini Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF Covid-19 sebanyak 1212 kasusBerau […]