Top Header Ad
PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan menggelar pelatihan 25 keterampilan dasar bagi kader Posyandu.
15 jam lalu

KPI Unit Balikpapan Gelar Pelatihan 25 Keterampilan Dasar untuk Kader Posyandu

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com – Dalam upaya mendukung kesehatan masyarakat, PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan kembali menunjukkan kepeduliannya. Melalui program Warga Siaga Sehat (WASIAT) Ria Manuntung 13, perusahaan ini menggelar pelatihan 25 keterampilan dasar bagi kader Posyandu. Tak sekadar pelatihan biasa, kegiatan ini menjadi langkah strategis untuk memperkuat peran Posyandu sebagai garda terdepan pelayanan kesehatan […]

2 bulan lalu

DKK Balikpapan Gelar Komunikasi Publik, Bahas Rancangan Perda KTR

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan melaksanakan komunikasi publik rancangan perda Kawasan Tanpa Rokok (KTR) dengan melibatkan beberapa OPD, Kecamatan dan Kelurahan di Kota Balikpapan, Selasa (22/10/2024). Kepala DKK Balikpapan Alwiati mengatakan, pihaknya melaksanakan forum konsultasi publik yang mana tahapan baru pada OPD, kecamatan dan kelurahan. Yang mana menghadirkan beberapa narsum seperti Kepala Satpol […]

2 bulan lalu

Hari Santri di Balikpapan, Anak Ponpes Diajak Teladani Semangat Pahlawan

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com – Peringatan Hari Santri Nasional 2024 berlangsung meriah di BSCC Dome Balikpapan, Selasa (22/10). Ratusan santri dari berbagai pesantren di Balikpapan dan sekitarnya hadir dalam acara ini. Pjs. Walikota Balikpapan, Ahmad Muzakkir, menyampaikan sambutan Menteri Agama RI, menyoroti pentingnya peran santri dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia. Ahmad Muzakkir mengingatkan bahwa Hari Santri, setiap 22 […]

2 bulan lalu

Jelang Tutup Tahun, Realisasi PAD Pantai Manggar Capai Rp 6 Miliar

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Tiga bulan jelang tutup tahun, hingga triwulan 2024 pendapatan asli daerah lewat distribusi Pantai Segara Sari Manggar, Balikpapan Timur sudah mencapai sebesar Rp6 Miliar.  Kepala Disporapar Balikpapan Ratih Kusuma mengatakan, sampai saat ini pendapatan retribusi dari Pantai Manggar sudah sebesar Rp 6 miliar sekitar 80-90 persen dari realisasi ditargetkan. “Harapan kita, di Desember […]

2 bulan lalu

Disporapar Balikpapan Akomodir Atlet Ikut BPJS Ketenagakerjaan, Iuran Terjangkau

BALIKPAPAN,Iniblikpapan.com – Disporapar Balikpapan mengakomodir sebanyak 143 atlet disabilitas untuk mendapatkan jaminan BPJS ketenagakerjaan.  Kepala Disporapar Balikpapan Ratih Kusuma mengatakan, kegiatan ini digagas BPJS Ketenagakerjaan cabang Balikpapan yang mana menginisiasi dan sosialisasi tentang jaminan khususnya untuk atlet di Kota Balikpapan. “Ada 3 organisasi yang kami ayomi KONI, Kormi, dan NPC,” ujar Ratih Kusuma kepada media, […]

2 bulan lalu

Idham : Pembangunan Di Balikpapan Berkat Ketaatan Bayar Pajak

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Tak bisa dipungkiri, pembangunan di Kota Balikpapan sangat tergantung dari ketaatan warga Kota Balikpapan yang menjadi wajib pajak membayarkan pajaknya tepat waktu.  Hal ini sesuai Undang-Undang (UU) nomor 1 tahun 2022 tentang hubungan keuangan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah (HKPD). Kepala Badan Pengelolaan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan, Idham […]

2 bulan lalu

DLH Balikpapan Usulkan Penambahan RTH, Dukung Lingkungan Perkotaan

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Pemkot Balikpapan telah menyiapkan program program one map one data sebagai bentuk komitmen penyediaan ruang terbuka hijau (RTH) agar nantinya tidak disalahgunakan.  Hal tersebut dilakukan agar tidak mengganggu investasi, mengingat Balikpapan sebagai daerah penyangga Ibu Kota Nusantara (IKN). Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH ) Kota Balikpapan Sudirman Djayaleksana mengatakan, untuk menjaga komitmen penyediaan […]

2 bulan lalu

Pjs Walikota Balikpapan Kunjungi DPRD, Harmonisasikan Tugas Pembangunan

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Guna menjalin sinergitas dan kolaborasi Pemkot Balikpapan dibawah pimpinan Pjs Walikota Balikpapan Ahmad Muzakkir mengunjungi DPRD Balikpapan, Senin (21/10/2024). Pj Wali Kota Balikpapan Ahmad Muzakkir mengatakan, dalam pertemuan membahas komitmen secara bersama-sama untuk mempercepat usulan-usulan penyusunan tahapan APBD 2025 termasuk tugas-tugas yang harus diharmonisasikan dengan DPRD. “Kita berkomitmen berkolaborasi pemerintah dan DPRD dalam […]

2 bulan lalu

Rencana Revitalisasi Pasar Inpres Kebun Sayur, Masuk Tahapan Kajian

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Rencana Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan untuk memaksimalkan keberadaan pasar inpres kebun sayur terkendala dengan adanya perjanjian kerja sama. Kepala Disdag Kota Balikpapan Haemusri Umar mengatakan, kendala utama yang menghadang revitalisasi Pasar Inpres Kebun Sayur yakni belum selesainya permasalahan. Terkait perjanjian kerja sama Build Operate Transfer (BOT) antara Pemkot Balikpapan dengan PT Guser Mitra […]

2 bulan lalu

DKK Balikpapan Jelaskan Beda Penyakit Gondok dan Gondongan

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan terus berupaya mengantisipasi penyebaran penyakit gondongan terutama kepada usia anak-anak. Kepala DKK Balikpapan Alwiati mengatakan, gondoang itu sama dengan cacar yang sebabkan oleh virus. Sehingga yang harus dilakukan menerapkan PHBS di sekolah mulai cuci tangan, gunakan masker jika sakit.  “Gondongan penyakit yang bisa sembuh sendiri dengan isolasi mandiri […]

2 bulan lalu

Dishub Balikpapan Beri Sanksi Tegas, Angkot Tak Ikut Uji KIR

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan melalui Dinas Perhubungan (Dishub) Balikpapan kembali mengadakan program pengujian kendaraan bermotor untuk angkutan kota (angkot) yang masa berlakunya telah habis lebih dari satu tahun. Program ini memberikan dispensasi kepada para pemilik angkot yang belum sempat melakukan uji berkala, sebagai upaya menjaga kelayakan kendaraan di jalan. Kepala Dinas Perhubungan Kota Balikpapan, Adwar […]