Top Header Ad
Pelaku. Iskandar divonis bersalah karena melanggar pasal 351 ayat 1 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dengan hukuman 10 bulan penjara. Putusan dibacakan oleh Hakim Ketua Arif Kurniawan / IST
4 jam lalu

Hanya 10 Bulan untuk Pelaku Kekerasan terhadap Jurnalis, KKJ Aceh: Ini Ancaman Serius bagi Kemerdekaan Pers

PIDIE JAYA, Inibalikpapan.com – Kasus penganiayaan terhadap kontributor CNN Indonesia TV, Ismail M. Adam alias Ismed, resmi memasuki babak akhir. Pelaku, Iskandar, dijatuhi hukuman 10 bulan penjara oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri Meureudu, Pidie Jaya, Kamis (17/4/2025). Vonis ini dinilai penting namun masih menyisakan catatan kritis, terutama soal tidak diterapkannya UU Pers dalam kasus kekerasan […]

Berita Utama Lainnya
Jurnalis / ilustrasi (rencanamu)
2 hari lalu

Program Rumah Subsidi untuk Jurnalis: Bentuk Kepedulian atau Ancaman Independensi Pers?

JAKARTA, Inibalikpapan.com — Pemerintah melalui kolaborasi antara Kementerian Perumahan Rakyat dan Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) akan menyalurkan 1.000 unit rumah subsidi untuk jurnalis mulai 6 Mei 2025. Program ini dijalankan melalui skema FLPP (Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan) dan melibatkan berbagai pihak, termasuk BPS, Tapera, dan Bank BTN. Meskipun skema FLPP terbuka bagi seluruh WNI […]

Gedung KPK
2 hari lalu

KPK: 13.710 Pejabat Belum Lapor Harta Kekayaan Usai Tenggat Waktu

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mencatat sebanyak 13.710 pejabat negara belum menyampaikan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) hingga batas akhir pelaporan yang diperpanjang hingga 11 April 2025. Jumlah tersebut berasal dari total 416.348 wajib lapor. Anggota Tim Juru Bicara KPK, Budi Prasetyo, menjelaskan bahwa KPK telah menerima 402.638 LHKPN atau sekitar 96,71 […]