2 tahun lalu

Menteri Tjahjo Tegaskan ASN Kementerian dan Lembaga Harus Siap Pindah ke IKN Nusantara

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menegaskan bahwa aparatur sipil negara (ASN) yang saat ini bekerja pada kementerian/lembaga harus siap pindah ke Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Hal itu disampaikan Menteri PANRB Tjahjo Kumolo menanggapi banyaknya informasi yang beredar bahwa ASN enggan pindah ke IKN untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia […]

Pelanggaran pemilu / ilustrasi/
2 tahun lalu

Usulan Penundaan Pemilu Dianggap untuk Menaikkan Elektabilitas Elit Parpol Demi Kepentingan Pilpres

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Usulan penundaan Pemilu 2024 oleh sejumlah  elit-elit partai politik (parpol) mengundang reaksi dari sejumlah kalangan. Salah satunya dari Direktur  Lembaga Studi Visi Nusantara (LS-Vinus) Deni Gunawan. Dia menilai ada kepentingan jangka pendek dari mencuatnya wacana penundaan Pemilu. “Tapi ada kepentingan-kepentingan untuk tertentu. Kepentingan jangka pendek para politisi untuk melanggengkan kekuasannya,” kata Deni dilansir dari […]

2 tahun lalu

Sindikat Pembuat Surat Swab PCR dan Antigen Palsu Pakai ID Entry Laboratorium

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Kementerian Kesehatan memastikan setelah melakukan investigasi tidak menemukan adanya pembobolan apliaksi PeduliLindungi. Investigasi dilakukan Digital Transformation Office (DTO) di internal terkait dugaan peretasan aplikasi PeduliLindungi Hal itu menindaklanjuti temuan Polresta Bandara Soekarno-Hatta terkait adanya sindikat pembuat surat hasil swab PCR dan Antigen palsu yang terhubung ke aplikasi PeduliLindungi pada Jumat (25/2). Staf […]

2 tahun lalu

Pemerintah Perbolehkan Vaksin Sinopharm Digunakan untuk Booster

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah memperbolehkan vaksin jenis Sinopharm digunakan untuk dosis tiga atau booster. Sehingga kini ada enam jenis vaksin yang bisa digunakan untuk booster. Keenam regimen tersebut antara lain vaksin Sinovac, AstraZeneca, Pfizer, Moderna, Janssen (J&J), dan vaksin Sinopharm.  Dapat digunakan untuk masyarakat umum. Pemberian dosis booster dilakukan melalui dua mekanisme antara lain Homolog, […]

2 tahun lalu

Menteri Agama Yaqut Cholil Dilaporkan ke Polda Riau, Dugaan Penistaan Agama

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas dilaporkan ke Polda Riau dilaporkan Tokoh Masyarakat Riau Azlaini Agus pada Sabtu (26/02/2022) pagi. Aziani datang membawa alat bukti rekaman video Yaqut Cholil saat memberikan keterangan di Gedung Serindit, Komplek Rumah Dinas Gubernur Riau yang menjadi kontroversi, ‘“Pertama naskahnya kemudian bukti berupa video itu, kita tunggu tindak […]

2 tahun lalu

Ormas Dayak se-Kalimantan Dukung Kaltim Jadi Ibu Kota Negara

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kebijakkan Pemerintah memindahkan Ibu Kota Negara (IKN) ke Kaltim mendapat dukungan masyarakat Kalimantan, Termasuk Organisasi Masyarakat (Ormas) Dayak. Para tokoh ormas Dayak di Kalimantan berkumpul di Poltianak, Kalimantan Barat (Kalbar), mereka  menyatakan, dukungannya IKN pindah ke Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kaltim. “Kita mendukung penuh pembangun Ibu Kota Negara di Kaltim,” tutur Ketua Dewan […]

2 tahun lalu

Sebanyak 4.229 Jiwa Warga di Aceh Timur Mengungsi Akibat Banjir

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan hingga Senin (28/02/2022) pukul 05.00 WIB, banjir masih menggenangi wilayah Kabupaten Aceh Timur. Pelaksana Tugas Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari, menyebutkan, Informasi sementara ada sebanyak 5.270 unit rumah terdampak atas kejadian ini. Sebanyak 1.206 KK atau  4.229 Jiwa […]

2 tahun lalu

Dalam Sepekan Pemerintah Klaim Terjadi Penurunan Kasus Covid-19 Sekitar 7,78%

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah mengklaim dalam sepekan terakhir atau pada minggu terakhir Februari terjadi penurunan kasus penularan covid-19. Data Kementerian Kesehatan (kemenkes) menyebutkan, hasus harian di akhir minggu turun menjadi 34.976 Minggu (27/02) dibanding posisi sehari sebelumnya yakni di angka 46.643 pada Sabtu (26/02). Tercatat hingga Sabtu (26/2) rata-rata penurunan kasus harian selama seminggu ini […]

2 tahun lalu

Jika Ujicoba di Bali Berjalan Baik, Mulai 1 April Wajib Karantina Bagi PPLN Dihapuskan

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Jika ujicoba bagi Pelaku Perjalanan Luar Negeri (PPLN) atau wisatawan yang masuk ke Bali berhasil, maka kewajiba karantina akan dihapuskan mulai 1 April 2022. Sebelumnya Pemerintah akan ujicoba bagi (PPLN yang akan datang ke Bali tidak perlu lagi melakukan karantina mulai 14 Maret 2022 mendatang. Hal tersebut dikatakan Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi, Luhut […]

2 tahun lalu

Kemenkes Perkirakan Kasus Covid-19 di Kalimantan Masih akan Meningkat

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memperkirakan, kasus penularan covid-19 di Kalimantan maupun sejumlah daerah masih akan meningkat. Hal itu disampaikan Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin dalam konfrensi pers virtual usai rapat terbatas PPKM, Minggu (27/2/2022). Peningkatan kasus penularan itu yakni di Kalimantan Utara (Kaltara), Kalimantan Barat (Kalbar) hingga Kalimantan Timur (Kaltim). Termasuk juga di […]