7 tahun lalu

AJI Balikpapan Ikut Partisipasi dalam Fesmed dan Kongres 3 Tahunan

SOLO, Inibalikpapan.com  – AJI Balikpapan ambil bagian dalam even tiga tahunan yakni Festival Media dan Kongres AJI Indonesia di kota Solo, Jawa Tengah 23-26 November 2017. AJI Balikpapan ikut bersama 34 AJI Kota se- Indonesia meramaikan gelaran Fesmed di Grha Solo yang mengangkat tema Jurnalisme Damai, Jurnalisme Keberagaman.  Sedangkan Kongres berlangsung di The Sunan Hotel […]

7 tahun lalu

Media Harus Bantu Edukasi Masyarakat Jadi Pengguna Bijak dalam Medsos

SOLO, Inibalikpapan.com – Maraknya berita hoax diera banjir teknologi informasi, membuat pemerintah perlu melakukan langkah bersama mengatasi persoalan ini. Salah satunya dengan menggandeng media dan seluruh stake holder di seluruh Indonesia. Menteri Komunikasi dan Informasi, Rudiantara, mengajak Aliansi Jurnalis Independen (AJI) memerangi berita hoaks dengan pendekatan hilir yakni membatasi akses namun itu aspek terakhir yang […]

7 tahun lalu

Cek Mata, Squline, Karapan dan Marlin Booking, Aplikasi Terbaik Telkomsel The NextDev 2017

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Empat finalis Telkomsel The NextDev 2017 yakni Squline, Karapan dan Marlin Booking  terpilih menjadi  pemenang. Mereka menyisihkan finalis-finalis lainnya yang masuk ke babak Top 20. Telkomsel The NextDev 2017,  merupakan kompetisi yang mendorong anak muda Indonesia untuk berkarya lewat teknologi.  Mereka telah melewati berbagai tahapan seleksi sejak bulan Juli 2017. Keempat aplikasi terbaik […]

7 tahun lalu

Menteri Yohana Terkejut Oknum Fasilitator Anak Kaltim Jadi Pelaku Pelecehan Seksual Anak

BALIKPAPAN,  Inibalikpapan.com – Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Yohana Yembise meminta semua pihak untuk mengawal penuntasan kasus pelecehan seksual anak yang dilakukan P, seorang Fasilitas Anak di Kaltim. Yohana mengaku kaget atas kejadian ini apalagi kasus ini berlangsung lama dan baru terungkap belum lama ini. Seperti disembunyikan. “Kami tidak menyangka kasus ini disembunyikan dan […]

7 tahun lalu

Perkempinas III  2017  Perkuat NKRI dan Kepekaan Sosial di Kalangan Generasi Muda 

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua kwartir Nasional Gerakan Pramuka, Adhyaksa Dault membuka resmi Perkemahan Pramuka Putri Tingkat Nasional (Perkempinas) lll tahun 2017 yang berlangsung di Bumi Perkemahan Pantai Manggar, Balikpapan Timur dibuka, Minggu (19/11/2017). Kegiatan Perkemahan Pramuka Penegak dan Pandega Puteri Tingkat Nasional yang akan berlansung tanggal 24 November mendatang. Hadir dalam kegiatan, Menteri Pemberdayaan Perempuan dan […]

7 tahun lalu

Chick-Chick dan Sowan Pemenang Telkomsel 5-Min Video Challenge: Season 2

JAKARTA Inibalikpapan.com – Video pendek berjudul “Chick-Chick” dan “Sowan” terpilih menjadi pemenang kompetisi domestik Telkomsel 5-Min Video Challenge,  Season 2. Sebagai pemenang nasional pertama, “Chick-Chick” berhak mendapatkan hadiah berupa uang tunai Rp 150 juta, sedangkan “Sowan” sebagai juara kedua berhak mendapatkan Rp 75 juta. Keduanya akan mewakili Indonesia pada  kompetisi regional di Singapura pada tanggal […]

7 tahun lalu

Akses Pelayanan Dalam Genggaman, BPJS Kesehatan Luncurkan Aplikasi Mobile JKN

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Berangkat dari perkembangan teknologi informasi dan telekomunikasi semakin pesat, diantaranya penggunaan perangkat telepon pintar yang saat ini sudah dimiliki sebagian besar masyarakat. BPJS Kesehatan  meluncurkan aplikasi Mobile untuk pendaftaran peserta JKN-KIS. Hal ini untuk semakin mendekatkan BPJS Kesehatan kepada masyarakat dengan memberikan kemudahan-mudahan layanan. “Melihat semakin banyak masyarakat yang menggunakan perangkat tersebut, […]

7 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Godok Perwali Transportasi Online dan Konvensional

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan akan mengeluarkan Peraturan Walikota terkait transportasi online dan konvensional. Kepala Dinas Perhubungan Kota Balikpapan Sudirman Djayaleksana mengatakan, saat ini Perwali tersebut, sedang digodok. Menurutnya, Pemerintah Kota Balikpapan mendengar masukkan dari berbagai pihak. Sehingga Perwali tersebut bisa diterima. Berbagai masukan itu diantaranya dari forum lalu lintas, transportasi kota, organda, pengusaha, […]

7 tahun lalu

Facebook, Twitter, dan Google Ramaikan Fesmed AJI Untuk Literasi Digital di Solo

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com- Dalam kegiatan Fesmed dan Conference of New Media bertema Jurnalisme di Era Revolusi Industri Keempat, di Solo 23 -26 November mendatang, AJI mengajak publik mengenali lebih dekat cara kerja media. Akan ada workshop menjadi presenter berita, pemanfaatan smartphone untuk menghasilkan konten-konten jurnalistik, hingga pemanfaatan tools digital untuk mendukung kerja-kerja jurnalsitik. Beberapa di antara […]

7 tahun lalu

Tiga Agenda Besar Aliansi Jurnalis Independen di Solo pada November ini

BALIKPAPAN, Inibalikpapan—Aliansi Jurnalis Independen (AJI) akan menggelar tiga even besar di kota Solo, Jawa Tengah pada 22-26 November 2017. Kegiatan pertama, AJI meluncurkan Festival Media 2017 yang akan berlangsung di Grha Soloraya Bakorwil Surakarta, selama 23 -24 November 2017. kemudian Konferensi media sekaligus kegiatan Kongres AJI yang berlangsung hingga 26 November 2017. Tiga agenda besar […]