3 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Lakukan Pembatasan Lagi Pekan Depan, Langgar Protokol Kesehatan Bakal Dipidana

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca meningkatnya kasus covid-19 dalam beberapa hari terakhir, Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan akan kembali melakukan pembatasan kegiatan dan aktifitas masyarakat, seperti sebelumnya. “Lagi dibuat (surat edarannya), pokoknya semuanya ditutup. Mungkin pelaksanaannya kan dimulai minggu depan karena persiapan semua dilakukan” ujar Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi, Senin (14/12). “Akan dilakukan semua pembatasan. Akan […]

3 tahun lalu

Lagi, Bawaslu Tolak Aduan Relawan Paslon

BALIKPAPAN,  Inibalikpapan.com — Sepekan sudah pelaporan dugaan pelanggaran yang dilakukan kokos dengan terlapor AHB dan pelapor Kaharudin atas aktivitas relawan AHB Squad di lapangan Merdeka minggu lalu (6/12/2020), akhirnya ditolak Bawaslu.  Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Balikpapan memutuskan untuk menghentikan proses karena tidak memenuhi syarat formil. “Laporan dihentikan dan tidak diregistrasi karena tidak memenuhi syarat Formil,” […]

3 tahun lalu

Pelantikkan Wali Kota Balikpapan Terpilih Pada Mei 2021

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua KPU Kota Balikpapan Noor Thoha mengungkapkan, pelantikkan Wali Kota dan Wakil Wali Kota terplih baru akan dilakukan setelah masa jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota periode 2016-2021 berakhir. “Tentu saja pelantikkannya nunggu habis masa jabatan yang lama (Rizal Effendi)  bulan Mei 2021,” ujar Noor Thoha, Kamis (10/12). Dia mengatakan, sebelum […]

3 tahun lalu

Koneksi Internet Lambat, Pleno Kecamatan Terancam Molor Berhari-hari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –KPPS Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) maupun Panitia Pemungutan Suara (PPS) kesulitan mengupload data hasil penghitungan suara di TPS atau C plano masuk ke Sistem Informasi Rekapitulasi (sirekap) Ketua KPU Kota Balikpapan Noor Thoha mengatakan, kesulitan mengupload C plano tersebut karena koneksi jaringan internet yang lambat. Sehingga harus di ulang kembali, sebelum pleno […]

3 tahun lalu

Rahmad Ajak Warga Gotong Royong Bangun Kota, Saling Mengisi Dengan Wakil

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Pasangan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan yang terpilih berdasarkan hitung cepat Rahmad Mas’ud dan Thohari Aziz mengajak warga kota Balikpapan untuk bergotong royong bersama membangun kota Balikpapan. “Alhamdulillah inilah hasilnya, walaupun belum secara resmi diumumkan oleh KPU, namun pasangan RM-TA berhasil memenangkan pilkada Balikpapan,” ujar Rahmad Mas’ud saat ditemui di […]

3 tahun lalu

Partisipasi Pemilih Anjlok, Golput Tinggi, Ini Kata KPU Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Tingkat partisipasi pemilih pada pilkada Balikpapan tahun ini jauh dari target. Bahkan berdasarkan Data Posko Pemenangan Pasangan Calon (Paslon) Rahmad Mas’ud – Thohari Azis golput mencapai 41 persen dari jumlah daftar pemilih tetap (DPT) mencapai 433 ribu. Padahal sejak awal KPU RI menargetkan partisipasi pemilih mencapai 77,5 persen. Jika dibanding pemilihan presiden […]

3 tahun lalu

Hasil Rekapitulasi Pilkada Balikpapan, 41 Persen Golput

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hasil rekapitulasi Pilkada Balikpapan 2020 dari Posko Utama Pemenangan Pasangan Rahmad – Mas’ud – Thohari menunjukkan dari 443.243 daftar pemilih tetap (DPT) hanya 260.463 warga yang mencoblos atau 59% Sementara 182.780 atau 41% warga memilih golput, tidak datang ke TPS. Kimlah itu jauh dari target KPU Kota Balikpapan 77.5%. Jika dibandingkan pada […]

3 tahun lalu

Suasana Haru Terlihat di Rumah Jabatan Wawali

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Kemenangan Paslon Rahmad-Thohari membawa sukacita dan haru diantara anggota tim termasuk kalangan ibu-ibu yang melakukan rekapitulasi suara melalui pesan elektronik. Tetesan air mata haru bercampur kebahagian terekam saat Hj Nurlena dan Rahmad Mas’ud tiba di rumah jabatan wawali pada Rabu sore pukul 16.00 wita. Kerjasa keras bersama tim, siang dan malam selama […]

3 tahun lalu

Hasil Quick Count Rahmad – Thohari Unggul 63,31%

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasangan calon (paslon) Rahmad Mas’ud – Thohari Azis unggul  dalam pilkada Balikpapan hasil  Quick Count yang dilaksanakan di Kantor Kesbangpol Kota Balikpapan pukul 14.30 Wita. Pasangan yang didukung 9 partai politik dengan 40 kursi DPRD Kota Balikpapan itu unggul sementara 63,31%. Sedangkan Kolom kosong (Kokos) 36,69%. Dari proses penghitungan cepat yang dilakukan […]