4 tahun lalu

KPU Balikpapan Masih Tunggu Kelengkapan APD

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sepekan jelang pilkada, KPU Kota Balikpapan masih menunggu kelengkapan alat penlindung diri (APD). Hal itu disampaikan Ketua KPU Kota Balikpapan Noor Thoha, pada Rabu (02/12). “Kecuali APD. Itu sebenarnya bukan logistik pemilu, tapi logistik APD itu alat cuci, fasilitas cuci di tiap TPS dan face shield, sama sarung tangan yang diadakan KPU […]

4 tahun lalu

Relawan Kokos Minta Akses Saat Pencoblosan, Begini Kata KPU Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Relawan Kolom Kosong (Kokos) menyambangi Kantor KPU Kota Balikpapan. Mereka bertemu Komisioner KPU Kota Balikpapan menyampaikan beberapa aspirasi terkaiit pelaksanaan pilkada. “KPU menerima audensi dari teman-teman relawan kolom kosong ada beberapa hal yang disampaikan,” ujar Ketua KPU Kota Balikpapan Noor Thoha, Selasa (01/12) “yang pertama minta kepada KPU untuk memberikan akses seluas-luasnya […]

4 tahun lalu

Aplikasi Sirekap Bukan Instrumen Utama Penghitungan Suara Pilkada

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua KPU Kota Balikpapan Noor Thoha mengungkapkan, apalikasi Sirekap (Sistem Informasi Rekapitulasi) bukan instrument utama dalam penghitungan suara pilkada. Karena tetap dihitung secara manual. “Sirekap ini tidak menjadi instrument perolehan hasil secara resmi jadi tetap perolehan hasil pilkada nanti dihitung secara manual,” ujar Noor Thoha Dia mengatakan, aplikasi sirekap hanya menjadi alat […]

4 tahun lalu

742 Petugas KPPS Jalani Swab Selama Dua Hari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com— Satgas Covid Balikpapan  menyiapkan 10 titik pelaksanaan swab bagi petugas KPPS yang hasil rapid test reaktif. Pada tahap awal ada 1031 petugas yang reaktif setelah dilakukan tahap kedua rapid tersisa 742  petugas.  Mereka, mulai hari ini dan Rabu (2/12) menjalani swab di 10 lokasi.  ” Disiapin dua hari yakni hari ini  dan besok […]

4 tahun lalu

KPU Balikpapan Kerahkan PPK, PPS dan KPPS untuk Sosialisasi Pilkada

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — KPU Kota Balikpapan mengerahkan Panitia Pemilihan Kecamatan(PPK), Panitia Pemungutan Suara(PPS), dan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara(KPPS) untuk terus melakukan sosialisasi pilkada 9 Desember yang tinggal sepekan lagi. Ketua KPU Kota Balikpapan Noor Thoha mengatakan, sebanyak 13.500 penyelenggara pemilu dari PPK, PPS maupun KPPS untuk terus sosialisasi mengajak masyarakat datang ke TPS pada 9 […]

4 tahun lalu

Sortir dan Lipat Surat Suara Selesai, Rusak 3.095 Kurang Kirim 1000

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com  — KPU Balikpapan telah menyelesaikan sortir, hitung dan lipat selama 5 hari. Hasilnya lebih dari 3000 surat suara rusak. Sekitar 1000 surat suara kurang kirim sehingga totalnya antara rusak dan kurang kirim 4.095 surat suara. ‘Itu yang kita mintakan ke PT Temprina selaku perusahaan rekanan yang mencetak surat suara. Insyaallah hari ini datang […]

4 tahun lalu

Peroleh 800 Suara, Pantun Gultom Melanggeng ke DPRD Balikpapan Gantikan Thohari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — KPU Balikpapan telah menerima surat dari DPRD Balikpapan terkait pergantian antar waktu (PAW) anggota DPRD Thohari Aziz yang mundur karena maju dalam pilkada Balikpapan. Dalam PAW ini, DPRD Balikpapan bersurat kepada KPU Balikpapan dalam rangka meminta keterangan siapa penggantinya. Diketahui nama penggantinya Pantun Gultom nomor urut dua dapil Balikpapan Selatan. “Maka usrat […]

4 tahun lalu

Ganjar, Rahmad dan Thohari Bersepeda Sore, Sapa Warga dan Santai di Melawai

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Tepat pukul 17.10 wita, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Calon Wakil Wali Kota Thohari Aziz  melakukan sepeda sore di lapangan Merdeka, Balikpapan, Minggu sore (29/11/2020). Calon wali kota Rahmad Mas’ud ikut bergabung setelah Ganjar dan Thohari bersama tim bersepeda satu putaran di lapangan dua lapangan Merdeka. Mereka bersepeda santai hingga depan Melawai […]

4 tahun lalu

Ganjar Pranowo Sore Ini Rencana Bersepeda Santai di Lapangan Merdeka, Siap Disambut Ibu-ibu Jamu

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Meski tidak Ada kampanye akbar paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Rahmad Mas’ud dan Thohari Aziz, tetap mendapat dukungan langsung dari Ketua Tim kampanye nasional PDI  Perjuangan Ganjar Pranowo.  Ganjar pranowo yang juga gubernur Jawa Tengah tiba di Balikpapan, Minggu pagi (29/11/2020) untuk memberikan dukungan dan semangat baik kepada paslon maupun […]

4 tahun lalu

Minggu Siang Ujicoba Sirekap Dimasing-masing TPS se-Indonesia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – KPU akan melakukan ujicoiba aplikasi Sistem Rekapitulasi Suara Elektronik (Sirekap) se-Indonesia pada Minggu (29/11) siang. Hal itu disampaikan Ketua KPU Kota Balikpapan Noor Thoha. “Jam 2 siang langsung diujicoba secara nasional seluruh Indonesia di TPS masing-masing,” ujarnya, dalam rapat koordinasi persiapan pemantapan penggunaan Baca Juga:Penggunaan Aplikasi Sirekap Mempercepat Penghitungan Suara. Sabtu malam […]