Kolera Sudan
6 jam lalu

Wabah Kolera Diduga Penyebab Kematian Masal Warga Sudan

EL GEZIRA, inibalikpapan.com – Puluhan penduduk yang melarikan diri dari kota al-Hilaliya yang terkepung di negara bagian El Gezira, Sudan, dinyatakan positif kolera. Salah satu sumber medis setempat katakan hal ini kepada Reuters. Pernyataan ini terkait kemungkinan penjelasan atas kematian ratusan orang warga di kawasan tersebut. Aktivis lokal mengatakan bahwa lebih dari 300 orang telah […]

5 tahun lalu

Paving Block Bakal Jadi Percontohan untuk Pembangunan Infrastruktur Ditingkat RT

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan mengapresiasi paving block buatan mahasiswa Universitas Balikpapan (Uniba) Fakultas Teknik  memanfaatkan limbah plastik tanpa menggunakan semen “Saya pikir ini menarik, artinya menarik karena paving block (bata) tadi yaitu terbuat dari daur ulang dari sampah limbah plastic,” ujar Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud. “Ini harus kita dukung, ini karya anak […]

5 tahun lalu

SP Mathilda Tolak Pelepasan Bisnis LNG dan Perpanjangan Blok Corridor ke Conoco Philips

BALIKPAPAN,  Inibalikpapan.com — Serikat Pekerja Mathilda Pertamina mendesak Dirut Pertama Nicke Widyawati dan Direktur Hulu Dharmawan H Samsu mundur dari jabatan karena tidak mampu memperjuangkan aspirasi karyawan agar menggagalkan pengalihan Bisnis LNG drainase Pertamina ke PGN. Selain itu SP Pertamina juga menolak perpanjangan pengelolaan blok Corridor di Sumatera Selatan ke Conoco Philips pada tahun 2023. […]

5 tahun lalu

Rencana Bangun Dua Desa, Satgas Pamtas Yonnif R 600 Modang Kawal Pemetaan

NUNUKAN, Inibalikpapan.com – Sebanyak 6 orang Tim peninjau dari Kementrian Agraria dan Tata Ruang Pusat Jakarta meminta bantuan pengamanan, pengawalan dan pendampingan kepada Satgas Pamtas Yonif Raider 600/Modang Kodam VI/Mlw, di Kecamatan Lumbis Ogong, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, Minggu (28/7/2019). Di dampingi Letnan Satu Infanteri Defry, Lulusan Akademi Militer Tahun 2013 ini Tim yang di […]

5 tahun lalu

Rumah Asri Kampung Kuin kecil Siap di Bedah

BANJARMASIN, Inibalikpapan.com – Setelah menyelesaikan 1 buah rumah milik Rusdi warga kampung Kuin kecil Kel Mantuil Kecamatan Banjarmasin Selatan, kini tim Bedah rumah satgas TMMD ke 105 Kodim 1007/Banjarmasin Pimpinan Kapten Cba Sutarno melakukan bedah rumah milik Asri. Asri sendiri pemuda yang bekerja sebagai petani di kampungnya hanya menerima upah maksimal 15 ribu perhari ini […]

5 tahun lalu

Wawali Rahmad Dukung Uniba Kembangkan Paving Block dari Sampah Plastik, Siap Carikan Investor

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com— Di tengah makin rumitnya penanganan sampah plastic yang kian mengkhawatirkan, membuat orang atau lembaga mencari cara untuk mengurai plastic menjadi menjadi barang berharga. Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan  Universitas Balikpapan telah melakukan penelitian dan uji sampel penggunaan sampah plastic untuk dijadikan paving block. Hasil penelitian yang berlangsung sebulan oleh mahasiswa akhir Uniba  ini […]

5 tahun lalu

Mahasiswa Teknik Sipil Uniba Ciptakan Paving Blok dari Limbah Plastik dan Pasir Samboja

BALIKPAPAN,  Inibalikpapan.com — Sebagai bentuk pengabdian masyarakat, Universitas Balikpapan melalui Fakultas Teknik membuat terobosan memanfaatkan limbah plastic untuk bahan pembuatan paving block. Limbah Plastic dicampur dengan pasir putih dari Samboja dengan pemanasan (oven) hingga 200 derajat. Untuk satu paving block misalnya dibutuhkan 2 kg plastic dan 2 kg pasir putih. Dekan Fakultas Teknik Sipil dan […]

5 tahun lalu

Lowongan Naban Satpol PP Diserbu Pencari Kerja

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejak dibuka lowongan penerimaan tenaga bantu (naban) di Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Balikpapan jumlah peminatnya sangat tinggi. Sejak dibuka pendaftaran pada 17 Juli lalu, jumlah pendaftar hingga Jumat (26/7) pukul 10.30 wita, sudah mencapai 333 orang. Padahal yang diterima hanya 50 orang yakni, 15 perempuan dan 35 laki-laki. “Kami tak […]

5 tahun lalu

Soal Subsidi Uang Masuk Sekolah Swasta, Tunggu Instruksi Wali Kota

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Rencana pemberian subsidi bagi siswa baru yang tidak diterima di sekolah negeri khususnya untuk setingkat SMP hingga kini masih dibahas. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pendidikkan dan Kebudayaan Kota Balikpapan Muhaimin. Pasalnya, jumlah siswa baru yang tidak diterima di sekolah negeri sebanyak 5 ribu. Menurut Muhaimin, pihaknya juga belum mendapatkan instruksi dari […]

5 tahun lalu

PLN Bangun Jaringan Listrik di Daerah Pedalaman dan Perbatasan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – PT. PLN kini tengah membangun jaringan listrik Desa Long Hubung Kabupaten Mahakam Ulu Kaltim dan Desa Long Midang, Krayan, Kabupaten Nunukan Kaltara. Manager Komunikasi PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Kaltim dan Kaltara mengatakan, hal itu dalam upaya pemerataan listrik ke seluruh pelosok Indonesia, khususnya untuk daerah terdepan, terluar dan tertinggal (3T).  “Sebagai […]