Pantai Manggar, Unik dan Eksotis, Wajib Dikunjungi Saat Liburan
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sebagai Kota Balikpapan Industri dan Jasa, Kota Balikpapan juga memiliki obyek wisata yang selama ini selalu ramai dikunjungi saat liburan. Bukan hanya warga Kota Balikpapan, tapi juga warga luar seperti Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kutai Kertanegara (Kukar), Samarinda hingga daerah lainnya di Kaltim. Salah satunya Pantai Manggar Segara Sari atau populernya […]