Top Header Ad

Fakta Unik Tentang Cara Bayar E Samsat

Samsat Online Nasional

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Era modern ini, masyarakat semakin dimudahkan dalam pelayanan. Termasuk pelayanan pembayaran pajak kendaraan bermotor.

Sekarang tidak perlu lagi repot datang ke kantor Samsat untuk bayar pajak atau anda tidak perlu khawatir kena denda pajak karena telat membayar pajak kendaraan. Pelayanan e Samsat makin mudah.

Apakah Anda sudah tahu tentang cara bayar e samsat yang paling mudah dilakukan?

Apakah Anda mau keluar tapi cuaca lagi kurang bersahabat? Yuk ketahui beberapa fakta cara bayar e samsat berikut ini.

  1. Pembayaran Tanpa Keluar Rumah Bisa tidak sih bayar pajak kendaraan dari rumah aja? Tentu saja bisa! Apalagi di zaman kemajuan teknologi seperti sekarang ini. Anda bisa melakukan pembayaran pajak kendaraan secara online melalui ponsel sambil rebahan di rumah.

Jadi, Anda tidak perlu lagi keluar rumah hujan-hujanan atau panas-panasan. Cukup dari rumah saja dan tagihan sudah bisa dibayarkan. Bagaimana caranya?

  1. Pembayaran Melalui Blibli Kehadiran aplikasi bayar pajak online ini menjadi jawaban untuk Anda yang ingin bayar pajak kendaraan dari rumah. Anda bisa menggunakan Samsat Digital Nasional atau SIGNAL untuk mendapatkan kode pembayaran.

Setelah mendapat kode pembayaran, Anda bisa langsung bayar pajak kendaraan melalui Blibli. Caranya sangat mudah dilakukan.

Pastikan Anda sudah melakukan registrasi di Samsat Digital Nasional atau SIGNAL Aplikasi. Dapatkan Kode Pembayaran. Login ke laman resmi Blibli.

  1. Apakah E Samsat Itu? Sebelum mengetahui tentang cara bayar e samsat, pastikan untuk tahu pengertiannya. Kalau dari namanya Anda mungkin sudah punya sedikit gambaran tentang apa itu E-Samsat dan kenapa Samsat menawarkan jasa online.

E-Samsat saja dengan istilah samsat online. Anda bisa menggunakan E-Samsat untuk melakukan pembayaran tahunan.

  1. Pembayaran Mudah Mulai 2021
    SIGNAL aplikasi atau Samsat Digital Nasional telah resmi beroperasi untuk mempermudah Anda melakukan pembayaran pajak kendaraan secara online.

Anda bisa mengunduh aplikasi ini melalui Play Store dari smartphone atau perangkat lain untuk mendapatkan kode pembayaran.

  1. Membayar Melalui Blibli
    Kode pembayaran ini kemudian bisa Anda gunakan untuk melakukan pembayaran pajak kendaraan di Blibli. Tapi apakah Samsat Digital Nasional aman?

Di sini Anda bisa melakukan pajak kendaraan tahunan baik untuk kendaraan milik sendiri atau kendaraan milik orang lain. Anda pasti semakin tertarik dengan metode bayar pajak kendaraan secara online ini. Memang bayar pajak secara online lebih direkomendasikan karena lebih efektif untuk banyak orang.

6.Pembayaran Melingkupi Semua Daerah Cara bayar e samsat bisa Anda terapkan untuk berbagai daerah. Samsat Digital Nasional juga sudah bisa digunakan di berbagai wilayah di Indonesia.

Misalnya saja seperti Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, DKI Jakarta, dan Jawa Timur. Juga daerah luar pulau Jawa seperti Bali, NTB, Bengkulu, Jambi, Riau, Sumatera Barat, hingga Kepulauan Riau. Tidak ketinggalan daerah Sulawesi Barat, Sulawesi Selatan, dan Sulawesi Tenggara.

  1. Bebas Antrean Panjang
    Anda pun tidak perlu lagi berdesak-desakan atau mengantre hingga bosan di Samsat. Layanan bayar pajak digital ini siap akses selama 24 jam sehingga Anda pun bisa menggunakannya kapan saja.

Anda tidak perlu lagi izin dari tempat kerja hanya untuk bayar pajak kendaraan dan bisa mengaksesnya kemudian setelah pulang kerja.

Setelah mengetahui cara bayar e samsat memang semudah itu, yuk buruan bayar Samsat Digital Nasional di sini. Anda akan dihindarkan dari buang-buang waktu untuk antre dan jalan ke Samsat karena semua proses bisa dilakukan secara online.

Anda juga bisa menikmati sejumlah benefit yang dihadirkan oleh Blibli setiap kali bayar pajak kendaraan di Blibli. Jadi, buruan ke Blibli dan bayar tagihan pajak kendaraan Anda ya.

Tinggalkan Komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.