Mantan Asisten Pelatih Stoke City Joaquin Gomez Resmi Jadi Nahkoda Baru Borneo FC
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Setelah memutuskan berpisah dengan Pieter Huistra, manajemen Borneo FC Samarinda bergerak cepat dan resmi menunjuk Joaquin Gomez sebagai pelatih baru untuk sisa musim Liga 1 2024/2025. Pengumuman ini disampaikan melalui laman resmi klub pada Kamis, 16 Januari 2025. Pelatih berusia 38 tahun asal Spanyol ini membawa rekam jejak impresif, termasuk pengalaman sebagai […]