Top Header Ad

Perceraian di Kaltim 2024 Capai 6.279 Kasus, Berikut 13 Faktor Penyebabnya

Angka Perceraian di Kaltim tingga / (jabarpublisher)
Angka Perceraian di Kaltim tingga / (jabarpublisher)

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), kasus perceraian di Kalimantan Timur (Kaltim) tahun 2024 cukup tinggi. Bahkan nomor dua di Kalimantan, setelah Kalimantan Selatan (Kalsel)

Berdasarkan data yang dikutip dari laman BPS, total perceraian di Kaltim 6.279 kasus. Tertinggi Kalsel dengan 6.565 kasus. Lalu Kalimantan Barat (Kalbar) 4.754 kasus, Kalimantan Tengah (Kalteng) 3.138 kasus dan Kalimantan Utara (Kaltara) 949 kasus.

Terdapat 13 faktor tertinggi penyebab perceraian yakni faktor perselisihan dan pertengkaran terus menerustertinggi dengan 4.374 kasus. Lalu tertinggi kedua karena faktor, meninggalkan salah satu pihak sebanyak 872 kasus.

BACA JUGA :

Berikut daftar faktor penyebab perceraian

Fakor Perceraian – Zina 15 kasus,

Fakor Perceraian – Mabuk 37 kasus

Fakor Perceraian – Madat 42 kasus

Fakor Perceraian – Judi 67 kasus

Fakor Perceraian – Meninggalkan Salah satu Pihak 872 kasus

Fakor Perceraian – Dihukum Penjara 87 kasus

Fakor Perceraian – Poligami 42 kasus

Fakor Perceraian – Kekerasan Dalam Rumah Tangga 223 kasus

Fakor Perceraian – Cacat Badan 8 kasus

Fakor Perceraian – Perselisihan dan Pertengkaran Terus Menerus 4.374 kasus

Fakor Perceraian – Kawin Paksa 6 kasus

Fakor Perceraian – Murtad 19 kasus

akor Perceraian – Ekonomi 487 kasus

Tinggalkan Komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses