Persiba Gagal Curi Poin Dikandang Arema Cronus
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Persiba Balikpapan gagal mencuri poin dikandang Arema Cronus dalam laga perdana Torabika Soccer Championship (TSC) 2016, setelah kalah 2-0 di stadion Kanjuruhan Malang, Minggu (1/5) malam.
Dua gol tuan rumah masing-masing dicetak kapten tim Hamka Hamzah pada menit ke-10 lsetelah memanfaatkan bola muntah hasil sundulan Cristian Gonzales di depan gawang Persiba. Skor pun menjadi 1-0.
Gol kedua Singo Edan dicetak striker naturalisasi Christian Gonzales a pada menit ke-34, lewat sepakan kerasnya di dalam kotak pinalti yang tak bisa diantisipasi kiper Beruang Madu Yoewanto Stya Beny.
Dalam laga tersebut, dibabak pertama tertlihat tampak kesulitan menembuas pertahanan Arema. Dibabak kedua, tim kebanggaan masyarakat Kota Balikpapan itu baru bisa bisa menyulitkan pertahanan Arema.
Namun sayangnya sejumlah peluang yang dihasilkan, Rahel Radiasnyah, Oktovianus Maniani dan Matsunaga Shohei tak mampu menjebol gawang Arema yang dijaga KUrnia Mega. Hingga babak kedua berakhir skor tetap 2-0.
Susunan pemain
Persiba Balikpapan
Pelatih: Jaino Matos
23 Yoewanto Stya Beny; 88 Abdul Aziz Lutfi Akbar, 17 Abdul Rahman, 26 Dirkir Kohn Glay, 19 Iqbal Samad, 24 Ledi Utomo; 5 Antonio Teles, 13 Kurniawan Karman, 89 Oktovianus Maniani, 77 Rahel Radiansyah, 18 Shohei Matsunaga
Cadangan: 96 Kurniawan Kartika Ajie, 32 Absor Fauzi, 15 Asep Budi Santoso, 11 Frengky Turnando, 22 Siswanto, 94 Heri Susanto, 8 Syamsir Alam
Arema Cronus
Pelatih: Milomir Seslija
1 Kurnia Meiga; 23 Hamka Hamzah, 87 Johan Ahmat Farizi, 4 Syaiful Indra Cahya, 16 Goran Ganchev; 11 Esteban Vizcarra, 12 Hendro Siswanto, 8 Raphael Maitimo, 22 Srdan Lopicic; 10 Cristian Gonzales, 41 Dendi Santoso
Cadangan: 21 I Made Wardhana, 7 Beny Wahyudi, 6 Ryuji Utomo, 94 Ferry Aman Saragih, 77 Juan Revi Auriqto, 9 Gustavo Giron Marulanda, 15 Sunarto
BACA JUGA