Agus Harimukti Yudhoyono

10 bulan lalu

Ini Alasan Presiden Jokowi Tunjuk AHY Jadi Menteri ATR

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) resmi menjabat sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN), setelah dilantik Presiden Joko Widodo, Rabu (21/02/2024). AHY yang merupakan Ketua Umum Partai Demokrat itu, menggantikan Hadi Tjahjanto yang pada waktu bersamaan dilantik menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Pelantikan […]

1 tahun lalu

Hasil Survei SMRC, Sandiaga, AHY dan Erick Thohir Cawapres Potensial

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Survei terbaru Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) pada Mei 2023 menyebutkan, ada tiga bakal calon wakil presiden (cawapres) potensial. Dikutip dari laman saifulmujani, ketiganya yakni Sandiaga Uno, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan  Erick Thohir. SMRC menilai, ketiganya bisa mendongkrak suara calon presiden(capres) Yang dianggap paling kompetitif untuk menjadi cawapres Anies Baswedan […]

1 tahun lalu

Begini Respon Anies Baswedan Soal AHY Masuk Bursa Cawapres Ganjar Pranowo

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Anies Baswedan enggan mengomentari rencana pertemian Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dengan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani  Calon presiden yang diusung NasDem, PKS dan Demokrat itu justru menjawab hal lain. Anies justri menyatakan, sedang fokus menjadi penguji di ujian terbuka Program S3 Institut Seni Indonesia (ISI) Solo. “Saya di sini hadir […]

1 tahun lalu

AHY Disebut-sebut Masuk Bursa Cawapres Ganjar Pranowo

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) disebut-sebut masuk radar bakal calon wakil presiden (cawapres) Ganjar Pranowo. AHY bakal menggelar pertemuan dengan Ketua DPP PDIP Puan Maharani. Hal itu diamini Wakil Sekretaris Jenderal DPP PDIP Utut Adianto. Saat ini pertemuan sedang diatur waktunya. Minggu (11/6/2023) kemarin, Utut Adianto dan Sekjen DPP PDIP Hasto […]

1 tahun lalu

Sindir Pemerintahan Jokowi, AHY : Defisit Anggaran Coba Ditutupi Dengan Utang Pemerintah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) kembali menyingung Pemerintahan  Presiden Joko Widodo Isu yang diangkat Putra Sulung Presiden ke empat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu soal utang negara yang disebutkan dalam delapan tahun terakhir mengalami kenaikkan hingga tiga kali lipat “Defisit anggaran coba ditutupi dengan utang pemerintah,” ujar AHY dalam pidato politiknya […]

2 tahun lalu

AHY Sebut Demokrat Punya Chemistry yang Kuat dengan Anies Baswedan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) melakukan pertemuan tertutup dengan Anies Baswedan. Pertemuan tersebut dilaksanakan di Kantor DPP Demokrat pada Jumat (07/10/2022). Meskipun dalam pertemuan itu tak ada elit Partai Nasdem. Sebelumnya Partai nasdem telah mengumumkan mencalonkan Anies Baswedan sebagai presiden pada Pemilu 2024 yang disampaikan langsung Ketua Umum Surya Paloh. “Sahabat […]

2 tahun lalu

Anies Baswedan dan Ketua Umum Demokrat AHY Lakukan Pertemuan Tertutup

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Anies Baswedan menemui oleh Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Ketua Fraksi Demokrat Edhy Baskoro Yudhoyono. Gubernur DKI Jakarta it mendatangi kantor DPP Partai Demokrat di Jalan Proklamasi, Jakarta Pusat pada Jumat (7/10/2022) pagi. Kedatangan Anies itu disambut para kader Demokrat. Mereka menyanyikan yel-yel “Yo ayo Anies-AHY ku yakin kita pasti menang” sambil […]

3 tahun lalu

Partai Demokrat Versi KLB Deli Serdang akan Laporkan AHY ke Polisi

JAKARTA, Inibalikpapan.com Partai Demokrat versi Kongres Luar Biasa (KLB) Deli Serdang berencana ajab mempolisikan Agus Harimukti Yudhoyono (AHY).  Karena dianggap memalsukan akta AD/ART partai pada Kongres 2020, termasuk mukadimah partai. “Kita juga akan melaporkan AHY karena memalsukan akta AD/ART 2020 khususnya mengubah mukadimah dari pendirian partai,” kata Sekjen Partai Demokrat Versi KLB Deli Serdang Jhoni […]

3 tahun lalu

Mantan Ketua DPR Gugat Ketua Demokrat AHY

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Agus Harimurti Yudhoyono (AHY Ketua Umum Partai Demokrat digugat di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Gugatan dilayangkan mantan Ketua DPR Marzuki Alie, Tri Yulianto, Damrizal, Achmad Yahya, Yus Sudarso dan Syofwatillah Mohzaib. Berdasarkan laman resmi Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Selasa (9/3/2021), selain AHY, juga Sekjen Partai Demokrat Teuku Riefky Harsya dan Anggota Komisi […]

3 tahun lalu

Usai ke Kemenkumham, AHY dan Rombongan Sambangi KPU

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Setelah menyambangi Kantor Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham), Agus Harimukti Yudhoyono (AHY) bersama 34 perwakilan DPD Partai Demokrat akan menuju KPU RI “Kumham kan ketemu Dirjen Administrasi Hukum Umum, ke KPU ketemu PLT ketua KPU pak Ilham dan jajarannya,” ujar Ketua adan Pembina Organisasi Kaderisasi dan Keanggotaan (BPOKK) DPP Partai Demokrat Herman […]