agus rahardjo

3 tahun lalu

Mantan Ketua KPK Sebut Hukuman yang Tepat Bagi Koruptor Mematikan Eksistensi Sosialnya

JAKARTA, Inibalikpapan.com -Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Agus Rahardjo menilai hukuman yang tepat bagi koruptor adalah mematikan eksistensi sosialnya. Bukan hukuman mati. Hal itu seperti yang dilakukan Singapura bagi koruptor. “Di satu sisi mereka dasarnya bukan ideologi, tapi sekali lagi, saya jadi kalau Anda nanya saya, saya terus terang ambigu. Kalau saya terus terang, […]

8 tahun lalu

KPK Terima Laporan Selisih Data Eksplorasi dan Eksploitasi Hingga K3S yang Kabur

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua KPK Agus Rahardjo di depan peserta Koordinasi dan Supervisi Sektor Energi yang berlangsung di Balikpapan, Rabu pagi (6/4/2016) ini mengungkapkan banyak persoalan pada sektor energi, yakni mulai dari kekurangan atau selisih data eksplorasi dan eksploitasi, kualitas data hingga kaburnya pengurus Kontraktor Kontrak Kerja Sama (K3S). “Karena itu saya berpesan kepada teman-teman […]

8 tahun lalu

Gelar Supervisi se-Kalimantan, KPK Pastikan Pengelolaan Energi Sesuai Peraturan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Komisi Pemberantasan Korupsi bersama Kementerian ESDM menggelar Koordinasi dan Supervisi Sektor Energi tahun 2016 dengan tema Gerakan Nasional mewujudkan Kedaulatan Energi, di hotel Novotel Balikpapan, Rabu pagi (6/4/2016). Hadir pimpinan KPK Agus Rahardjo, Sekretaris Jenderal Kementerian ESDM, Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak, Gubernur Kalimantan Utara Irianto Lambrie, Gubernur Kalimantan Tengah, Sekda Kalimantan Barat, […]