aji Balikpapan

4 tahun lalu

AJI Tolak UU Cipta Kerja, Rugikan Pekerja dan Ancam Demokratisasi Penyiaran

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Aliansi Jurnalis Independen (AJI) menolak Undang-Undang Omnibus Law Cipta Kerja yang telah disahkan DPR RI pada 5 Oktober 2020 lalu, meski pembahasannya mendapat kecaman luas publik. Undang-undang sapu jagat ini berusaha mengubah sejumlah undang-undang sekaligus. Semula akan mencakup 79 undang-undang, belakangan ada yang dikeluarkan dari pembahasan namun ada juga yang dimasukkan lagi […]

4 tahun lalu

Diananta Jalani Sidang Perdana, Puluhan Jurnalis Gelar Aksi Solidaritas

BANJARMASIN, Inibalikpapan.com – Sidang perdana kasus yang menimpa mantan Pemimpin Redaksi Banjarhits Diananta Putera Sumedi alias Nanta digelar Senin (8/6) pukul 12.30 wita di Pengadilan Negeri (PN) Kotabaru, Pulau Laut, Kalimantan Selatan (Kalsel). Sidang berlangsung secara online sebagai bagian dari protokol pencegahan penularan covid-19, di mana Majelis Hakim, Jaksa Penuntut Umum (JPU), dan Pengacara berada […]

4 tahun lalu

Jurnalis Banjarmasin dan Kotabaru Gelar Aksi Solidaritas Tuntut Diananta Dibebaskan

BANJARMASIN, Inibalikpapan.com – Besalan orang dari Koalisi Masyarakat Adat dan Kebebasan Pers menggalang aksi solidaritas di Bundaran Hotel A, Jalan Pengeran Samudera, Banjarmasin, Senin (8/6). Aksi serupa juga dilakukan sejumlah jurnalis dan masyarakat adat di Pengadilan Negeri Kotabaru. Mereka membentangkan spanduk bertuliskan #BebaskanDiananta, massa menuntut agar Diananta dibebaskan. Hari ini Diananta Putera Sumedi alias Nanta, […]

4 tahun lalu

Puluhan Jurnalis Balikpapan Jalani Rapid Test

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Puluhan jurnalis di Kota Balikpapan yang seharu-hari melakukan peliputan virus corona atau covid-19 menjalani rapid test di rumah sakit umum daerah (RSUD) Beriman, Rabu (08/04). Direktur RSUD Beriman Balikpapan Ratih Cokorda mengatakan, rapid test ini hanya untuk pemeriksaan awal, meskipun tingkat akurasinya sangat rendah yakni hanya 30 persen. “Saya kira ini dalam […]

5 tahun lalu

AJI Balikpapan Kirim Kontingen di Festival Media 2019 Jambi

JAMBI, Inibalikpapan –  – Festival Media (Fesmed) yang diselenggarakan setiap tahun oleh Aliansi Jurnalis Independen (AJI) tahun ini akan berlangsung di Kota Jambi, Provinsi Jambi pada 16-17 November 2019. Kegiatan ini diikuti perwakilan AJI Kota dari hampir seluruh wilayah Indonesia. AJI Kota Balikpapan mengirimkan 4 angotanya, termasuk 2 anggota AJI  Balikpapan Biro Samarinda. Sejumlah kontingen […]

5 tahun lalu

AJI Sesalkan Perlakuan Tidak Menyenangkan Hakim PN Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Balikpapanmenyesalkan perlakuan yang tidak menyenangkan saat koresponden Tempo SriGunawan Wibisono melakukan kegiatan jurnalistik di Pengadilan Negeri (PN)Balikpapan, Kamis (10/01) lalu. “AJI KotaBalikpapan menyayangkan sikap salah satu hakim Pengadilan Negeri (PN)Balikpapan yang mengusir jurnalis atas Nama Gunawan Sri Wibisono saat sedang melakukan tugas liputan pada persidangan kasus pencemaran […]

6 tahun lalu

AJI BaLikpapan Gelar Uji Kompetensi Jurnalis

BALIKPAPAN< Inibalikpapan.com - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Balikpapan akan melaksanakan uji kompetensi jurnalis (UKJ) bagi seluruh anggotanya di Hotel Grand Tjokro Balikpapan, 14 – 15 September 2018 nanti. UKJ ini digelar guna meningkatkan kompetensi atau kemampuan seluruh anggota AJI Balikpapan soal pengetahuan ilmu jurnalistik. Dari Bontang, Samarinda, Penajam PAser Utara (PPU) hingga Banjarmasin Kalimantan Selatan […]

7 tahun lalu

Diversifikasi ke Infrastruktur Dongkrak Penyaluran Kredit

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Bank Mandiri mendukung pertumbuhan infrastruktur yang tengah berjalan di Kalimantan Timur dan ini sejalan dengan program pemerintah. Diversifikasi usaha mengandalkan Sumber Daya Alam juha perlu ke arah industrialisasi dan pariwisata. Comercial banking Bank Mandiri Machmuddin mengaku penyaluran kredit infrastruktur Kaltimra masih minim. Penyaluran kredit kontruksi hingga Juli 2017 sebesar Rp250 miliar. “Jumlah […]