AJI dan LBH Bandar Lampung Nilai Aduan Terhadap TikTokers Bima Yudho ke Polisi Melanggar Kebebasan Bependapat
BANDAR LAMPUNG, Inibalikpapan.com – Aliansi Jurnalis Independen (AJI) dan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Bandar Lampung menilai pengaduan terhadap TikTokers Bima Yudho yang mengkritik pembangunan di Lampung telah melanggar kebebasan berekspresi dan berpendapat. Sebelumnya, pemuda asal Lampung TImur yang tinggal di Australia itu, merilis video berdurasi 3 menit 28 detik di media sosial miliknya @awbimaxreborn. Ia […]