IDAI Menilai Masih Belum Aman Anak Dibawah Usia 12 Tahun Masuk Mall
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah mulai mengujicoba anak-anak dibawah usia 12 tahun masuk pusat perbelanjaan atau mall khususnya di Jawa-Bali Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) pun angkat bicara. Mereka menilai, masih sangat riskan memperbolehkan anak dibawah usia 12 tahun masuk mall ditengah pandemi covid-19. “Kalau aman ya belum, apalagi di bawah 12 tahun ini tanpa aplikasi, jelas dia […]