Mulai Hari Ini Balikpapan Kampanye untuk Menjadi Kota Paling Dicintai di Dunia
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan menggelar launching atau mulainya kampanye untuk dukungan agar Kota Balikpapan menjadi Kota paling dicintai di dunia atau We Love Cities. Launching di gelar di Gedung Parkir Klandasan Balikpapan pada Senin (19/09/2022) malam. Ketua DPRD Abdulloh, Dandim Balikpapan, Kepala Kementerian Agama Balikpapan dan sejumlah pejabat lainya, serta berbagai komunitas masyarakat […]