Update 27 Juli 2020 : Bertambah 18 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, 22 Kasus Sembuh
SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kaltim masih terus bertambah hingga hari ini. Laporan Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kaltim Andi Muhammad Ishak menyebutkan, ada penambahan 18 kasus positif baru. “Hari ini ada penambahan 107 suspect, sehingga total suspect 8.332.kasus. Dari 108 kasus suspect hasil pemeriksaan laboratorium dilaporkan ada 18 kasus terkonfirmasi positif,” ujarnya […]