3 bulan lalu

Pj Gubernur Kaltim Janjikan Bonus Ibadah Haji Bagi Khalifah yang Juara Pertama Pada MTQ Nasional   

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Penjabat (Pj) Gubernur Akmal Malik menjanjikan bonus ibadah haji bagi Khalifah Kaltim yang meraih juara pertama pada MTQ Nasional ke-30 yang digelar di Samarinda. Seperti diketahui, pada MTQ Nasional tersebut, Kaltim menjadi juara umum dengan raihan total nilai 579. Skor tertinggi karena 20 cabang lomba menjadi juara pertama, 7 cabang  juara 2 […]