Gubernur Jamin 100 Persen Warga Kaltim akan Terlayani BPJS Kesehatan
SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Gubernur Kaltim Rudy Mas’ud menegaskan komitmennya untuk memastikan seluruh warga Kaltim mendapatkan layanan BPJS Kesehatan. Hal ini disampaikannya saat bersilaturahmi dengan ratusan masyarakat di Gedung Olah Bebaya, Kompleks Lamin Etam, pada Kamis, 3 April 2025. Target 100 Persen Warga Kaltim Terdaftar BPJS Kesehatan Gubernur Rudy Mas’ud menekankan pentingnya jaminan kesehatan bagi masyarakat […]