Eliano Reijnders dan Calvin Verdonk Antusias Sambut Patrick Kluivert Sebagai Pelatih Timnas Indonesia
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dua pemain naturalisasi Timnas Indonesia Eliano Reijnders dan Calvin Verdonk menyampaikan pandangan positif terkait keputusan PSSI menunjuk Patrick Kluivert sebagai pelatih kepala menggantikan Shin Tae-yong. Kepada Voetbal International, keduanya mengaku antusias menantikan kerja sama dengan Kluivert dan dua asistennya, Alex Pastoor serta Denny Landzaat. Reijnders Incar Peluang di Era Kluivert Eliano Reijnders, […]