Dekoruma Hadir di Balikpapan, Tawarkan Konsep Furnitur Modern
BALIKPAPAN, inibalikpapan.com, – Kota Balikpapan, sebagai salah satu pusat perkembangan di Kalimantan Timur, kini memiliki destinasi baru bagi pecinta desain interior dan furnitur modern. Dekoruma, pelopor solusi hunian di Indonesia, resmi membuka gerai ke-32, Jumat (20/12). Dekoruma ke-32 dibuka dengan konsep experience center yang menawarkan koleksi lengkap dan inspiratif. Dengan luas 2.250 m², Dekoruma Experience […]