Dipilih Secara Aklamasi, Agus Amri Kembali Pimpin DPC Peradi Balikpapan
BALIKPAPAN, inibalikpapan.com – Agus Amri kembali terpilih sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) Balikpapan periode 2024-2028 dalam Musyawarah Cabang (Muscab) pertama yang berlangsung pada Minggu, 12 Januari 2025. “Alhamdulillah, laporan pertanggungjawaban kami untuk periode 2020-2024 diterima oleh teman-teman anggota DPC Peradi Balikpapan. Kami juga kembali mendapat kepercayaan untuk memimpin hingga 2028,” […]