Ekonomi Kreatif Balikpapan

6 bulan lalu

Tingkatkan Ekonomi Balikpapan, Hetifah Dorong Penguatan Kapasitas Pelaku MICE

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com – Anggota DPR RI dari Daerah Pemilijan (Dapil) Kalimantan Timur, Hetifah Sjaifudian, bersama Kemenparekraf RI memfasilitasi kegiatan penguatan kapasitas. Dengan target para pelaku ekonomi kreatif sub sektor MICE di Kota Balikpapan. Acara bertajuk “Sosialisasi Standar dan Sertifikasi Kompetensi SDM Pariwisata Sub Sektor MICE” ini berlangsung di Hotel Grand Senyiur Balikpapan, Selasa (21/5). Tidak […]

5 tahun lalu

Balikpapan Dorong Perkembangan Ekonomi Kreatif

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan mendorong berkembangnya ekonomi kreatif. Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi mengaku, akan menemui Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) “Ya ini karena ada ketua Bekraf, kan ada acara beliau, sekalian aja kita manfaatkan beliau, Bekraf kan punya kewenangan untuk memajukan ekonomi bekeratif,” ujarnya. “Beliau ada disini kita manfaatkan kerjasama dan nanti […]

6 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Dukung Pengembangan Ekonomi Kreatif

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan mendorong agar Forum Ekonomi Kreatif yang telah terbentuk tidak hanya merumuskan menetapkan, mengkoordinasikan tapi juga mensinkronisasi seluruh kebijakan terkait ekonomi kreatif. Hal itu disampaikan Kabid Perindustrian Dinas Koperasi, UMKM dan Perindustrian (DKUMKMP) Kota Balikpapan Adward Skenda. Pasalnya, salah satu tujuan terbentuknya Forum Ekonomi Kreatif untuk mendorong dan mengembangkan para […]