4 bulan lalu

Sebanyak 28 Tim Ramaikan Even Off-road di Balikpapan

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Even Off road bertajuk Buaya Darat Adventure challenge digelar di Sirkuit Off road Grand City selama dua hari sejak 27-28 Juli 2024 di Kota Balikpapan. Yang diikuti 28 Tim. Ketua Panitia Buaya Darat Adventure Challenge Antoni mengatakan, untuk hari ini kegiatannya peserta akan melewati dua tingkat kesulitan dengan berbagai tantangan yang terdiri dari […]